Berita

Penemuan Mayat di Kalimalang Bekasi Hari Ini 9 Oktober 2023, Diduga Korban Tenggelam yang Sempat Hilang

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Penemuan mayat di Kalimalang Bekasi hari ini
Penemuan mayat di Kalimalang Bekasi hari ini 9 Oktober 2023, diduga korban sebelumnya berenamg bersama temannya lalu hanyut. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Penemuan mayat di Kalimalang Bekasi hari ini, Senin 9 Oktober 2023 telah menghebohkan warga sekitar Cikarang Selatan.

Korban ditemukan di Kalimalang, Wilayah Desa Pasir Sari, Kecamatan Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi dalam keadaan sudah mengambang.

Dugaan sementara mayat yang ditemukan merupakan korban tenggelam yang sebelumnya hanyut dan belum berhasil ditemukan.

Penemuan Mayat di Kalimalang Bekasi Hari Ini 9 Oktober 2023

Penemuan mayat di Kalimalang Bekasi hari ini
Korban di tahan oleh bambu agar tidak semakin hanyut dan menghilang. (Foto: Instagram/bekasi.terkini)

Dilansir melalui akun Instagram @bekasi.terkini yang sudah mengabarkan perihal adanya penemuan mayat di Kalimalang Bekasi hari ini.

"Penemuan M*yat anak umur kira-kira 13 Tahun di Kalimalang, Wilayah Desa Pasir Sari, Kecamatan Cikarang Selatan, Kab. Bekasi, Senin (9/10/23)," tulis keterangan dari unggahan tersebut.

Korban diduga merupakan seorang anak berumur kira-kira 13 tahun yang ditemukan oleh salah satu warga dalam kondisi sudah tak bernyawa.

Warga setempat menahan jenazah di bawah jembatan menggunakan bambu agar korban tidak hanyut lebih jauh dan menghilang.

Dua orang warga nampak turun ke sisi sungai dan berusaha menahan jenazah menggunakan bambu seadanya.

Warga tidak berani menaikan korban ke atas sampai menunggu petugas yang berwenang tiba dan melakukan evakuasi.

Lokasi Kalimalang nampak ramai oleh warga sekitar yang berkerumun memenuhi sisi sungai dan jembatan hanya untuk melihat kondisi korban yang masih berada di dalam air.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB