Berita , Jateng

Pengalihan Arus Lalu Lintas di Demak 11 Maret 2024, Ada Kegiatan Festival dan Kirab Budaya

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
pengalihan arus lalu lintas di Demak
Pengalihan arus lalu lintas di Demak 11 Maret 2024 karena adanya kegiatan festival dan kirab budaya. (Ilustrasi: Freepik/evening_tao)

HARIANE - Informasi mengenai pengalihan arus lalu lintas di Demak untuk hari Senin, 11 Maret 2024 akan berlaku hingga sore hari.

Sejumlah jalan akan ditutup karena adanya kegiatan festival Megengan dan Kirab Budaya Kota Wali yang mylai diadakan siang hari.

Lalu lintas di dekat lokasi terpaksa dialihkan untuk sementara waktu sehubungan dengan digelarnya kegiatan tersebut.

Bagi masyarakat yang hendak berpergian di area kegiatan, harap perhatikan sejumlah jalan yang akan ditutup dan dialihkan berikut ini.

Pengalihan Arus Lalu Lintas di Demak 11 Maret 2024

Sebagaimana yang telah dipaparkan bahwa terdapat kegiatan festival dan kirab budaya dengan sejumlah rute yang akan dilalui. 

Sehubungan dengan adanya kegiatan tersebut, rute yang akan dilalui festival dan kirab budaya terpaksa ditutup dan dialihkan untuk sementara waktu.

Sejumlah jalan akan dialihkan sesuai dengan pemberitahuan yang dipaparkan oleh akun Instagram Satlantas Polres Demak.

Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi kepadatan arus lalu lintas hingga demi keamanan dan kenyamanan bagi para peserta acara dan pengendara.

Di bawah ini info selengkapnya terkait lalu lintas yang akan dialihkan dan ditutup untuk sementara waktu:

1. Pengalihan arus lalu lintas dan penutupan jalan akan mulai diberlakukan hari Senin, 11 Maret 2024, dimulai pukul 12.30 WIB s.d 17.00 WIB.

2. Kegiatan festival Megengan dan Kirab Budaya Kota Wali akan dilaksanakan mengelilingi Alun-alun Demak.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 Juli 2025
Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Kamis, 03 Juli 2025
Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Rabu, 02 Juli 2025
Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Rabu, 02 Juli 2025
KPU Kulon Progo Rekap Daftar Pemilih Berkelanjutan

KPU Kulon Progo Rekap Daftar Pemilih Berkelanjutan

Rabu, 02 Juli 2025
Konflik Tanah di Pantai Sanglen Gunungkidul, Begini Awalnya

Konflik Tanah di Pantai Sanglen Gunungkidul, Begini Awalnya

Rabu, 02 Juli 2025
Muncul Wacana Penataan Pantai Sanglen oleh Keraton Yogyakarta, Sejumlah Warga Malah Bangun Warung ...

Muncul Wacana Penataan Pantai Sanglen oleh Keraton Yogyakarta, Sejumlah Warga Malah Bangun Warung ...

Rabu, 02 Juli 2025
Ratusan Jemaah Haji tiba dengan Selamat di Kulon Progo

Ratusan Jemaah Haji tiba dengan Selamat di Kulon Progo

Rabu, 02 Juli 2025