Berita

Pengamanan Debat Perdana Capres Cawapres Hari ini, Polda Metro Terjunkan 2.000 Personel

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Pengamanan Debat Perdana Capres Cawapres Hari ini, Polda Metro Terjunkan 2.000 Personel
Ribuan personel diterjunkan untuk mengamankan debat perdana Capres Cawapres hari ini. (Foto: PMJ)

HARIANE - Debat perdana Capres Cawapres akan digelar pada hari ini, Selasa 12 Desember 2023.

Debat tersebut akan digelar di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada malam ini pukul 19.00 WIB.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan total sebanyak 2.000 personel dikerahkan untuk mengamankan jalannya kegiatan tersebut.

“Seluruh personel yang dilibatkan dalam proses pengamanan ini sebanyak 2000 personel,” ujarnya Selasa, 12 Desember 2023 seperti dilansir dari PMJ.

Adapun ribuan personel tersebut terdiri dari tujuh satuan tugas (satgas).

“Terdiri dari 7 satgas, satgas preemptif, preventif, kemudian satgas kamsotib jalantas dan juga adanya satgas tindak dan satgas gakkum serta serta satgas humas,” paparnya.

Selain menerjunkan ribuan personel, Polda Metro Jaya juga memberlakukan rekayasa lalu lintas di sekitar Gedung KPU yang berlokasi di Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat hari ini.

Dalam rangka mensukseskan gelaran debat perdana Capres Cawapres tersebut, pengalihan arus lalu lintas (lalin) di sekitar Gedung KPU akan dilaksanakan pada hari ini mulai pukul 15.00 WIB.

Oleh sebab itu, masyarakat diimbau agar mencari jalan alternatif lainnya.

Seperti diberitakan sebelumnya, KPU telah merilis jadwal debat Capres Cawapres Pemilu 2024.

Dalam jadwal tersebut diketahui bahwa acara debat akan berlangsung sebanyak lima kali, dimulai hari ini.

Berikut ini merupakan jadwal lengkap beserta tema yang diangkat:

Ads Banner

BERITA TERKINI

Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Selasa, 21 Mei 2024 19:55 WIB
Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Selasa, 21 Mei 2024 18:35 WIB
Kenalkan Keunikan dan Kekayaan Budaya, Pemkab Sleman Luncurkan Buku “Sleman Memang Beda”

Kenalkan Keunikan dan Kekayaan Budaya, Pemkab Sleman Luncurkan Buku “Sleman Memang Beda”

Selasa, 21 Mei 2024 17:44 WIB
51 Penerbangan Jamaah Haji Indonesia 2024 ke Tanah Suci Terlambat, Didominasi oleh Maskapai ...

51 Penerbangan Jamaah Haji Indonesia 2024 ke Tanah Suci Terlambat, Didominasi oleh Maskapai ...

Selasa, 21 Mei 2024 16:42 WIB
Masuki Musim Kemarau, Warga Di Gunungkidul Mulai Beli Air

Masuki Musim Kemarau, Warga Di Gunungkidul Mulai Beli Air

Selasa, 21 Mei 2024 15:04 WIB
Presiden Iran Meninggal, Jokowi: Semoga Tidak Berdampak pada Ekonomi Global

Presiden Iran Meninggal, Jokowi: Semoga Tidak Berdampak pada Ekonomi Global

Selasa, 21 Mei 2024 14:49 WIB
Jokowi Kunjungi Lokasi Bencana Sumbar, Singgung Relokasi dan Santunan untuk Korban

Jokowi Kunjungi Lokasi Bencana Sumbar, Singgung Relokasi dan Santunan untuk Korban

Selasa, 21 Mei 2024 14:16 WIB
Peringati Hari Raya Waisak, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Puncak Bogor Mulai Besok

Peringati Hari Raya Waisak, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Puncak Bogor Mulai Besok

Selasa, 21 Mei 2024 13:43 WIB
Digelontor Anggaran BKK, Program Padat Karya di Bantul Serap 8 Ribu Lebih Tenaga ...

Digelontor Anggaran BKK, Program Padat Karya di Bantul Serap 8 Ribu Lebih Tenaga ...

Selasa, 21 Mei 2024 11:23 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 21 Mei 2024 Berapa? Cek Disini Yuk

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 21 Mei 2024 Berapa? Cek Disini Yuk

Selasa, 21 Mei 2024 10:45 WIB