Berita , D.I Yogyakarta

Pos Damkar di Bantul Akan Ditambah, 2 Wilayah Ini Dikaji Jadi Lokasi Ideal

profile picture Admin
Admin
Pos Damkar di Bantul
Sejumlah armada diterjunkan untuk tangani kebakaran di Bantul. (Foto: Wahyu Turi K.)

Selain rencana penambahan Pos Damkar agar response time Damkar Bantul lebih cepat, Agus mengatakan bahwa BPBD Kabupaten Bantul akan mengusulkan pembaruan armada dan penambahan personil pemadam kebakaran.

Ia menyebutkan, saat ini BPBD memiliki 8 armada kebakaran. Sedangkan untuk personil Satgas Damkar Bantul berjumlah 105 orang.

“Armada ada 8 tapi sebagian sudah agak tua, oleh karena itu perlu pembaruan dan penambahan kalau hasil kajian di Dlingo dan Srandakan memenuhi syarat untuk didirikan selanjutnya ditambah armada termasuk tangki dan lain-lain,” jelasnya.

Sebagai informasi wilayah Kabupaten Bantul sendiri memiliki tingkat peristiwa kebakaran cukup tinggi.

Pada tahun 2022 lalu insiden kebakaran di Bantul mencapai 134, sedangkan di tahun 2021 sebanyak 122 kejadian.

“Kebanyakan kebakaran terjadi karena korsleting listrik dan human error,” jelas Agus berkaitan dengan wacana penambahan pos Damkar di Bantul. **** (Kontributor: Wahyu Turi K.)

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB