Berita , Nasional

Prabowo Bertemu Joe Biden di Gedung Putih, Sepakat Perkuat Kemitraan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Prabowo bertemu Joe Biden
Kunjungan kerja ke Amerika, Prabowo bertemu Joe Biden di Gedung Putih. (presidenri)

HARIANE – Setelah tiba di Amerika Serikat pada Minggu 10 November 2024 yang lalu, akhirnya Presiden Prabowo bertemu Joe Biden.

Pertemuan dua kepala negara tersebut terjadi pada Selasa, 12 November 2024 di Gedung Putih, Washington DC.

Diketahui Prabowo toba di Gedung Putih melalui gerbang North West dengan iring-iringan mobil kepresidenan.

Begitu mobil berhenti di depan West Wing Portico, Prabowo langsung disambut oleh Pejabat Kepala Protokol AS, Ethan Rosenzweig.

Kunker ke Amerika Serikat, Prabowo Bertemu Joe Biden

Pertemuan Prabowo dan Joe Biden di White House saat kunjungan kerja ke Amerika Serikat menjadi tonggak penting dalam hubungan diplomatik kedua negara.

Saat menyampaikan sambutan, Prabowo tidak lupa menyampaikan terima kasih atas undangan Biden untuk berkunjung dan melakukan pertemuan di AS.

Tak lupa, Prabowo menyampaikan apresiasi atas hubungan persahabatan kuat antara Indonesia da Amerika yang telah berjalan selama 75 tahun.

“Amerika Serikat bagi kami adalah teman yang sangat baik. Amerika Serikat mendukung kami dalam perjuangan kemerdekaan dan membantu kami berkali-kali saat kami membutuhkannya. Oleh karena itu, saya akan bekerja keras untuk memperkuat hubungan Indonesia – Amerika Serikat,” ujar Presiden Prabowo.

Presiden Biden menambahkan kalau kemitraan Indonesia – Amerika Serikat yang sudah terjalin puluhan tahun, saat ini lebih kuat dari sebelumnya.

“Saya bangga bahwa kemitraan antara negara kita adalah yang terkuat yang pernah ada, dan hari ini kita akan membahas bagaimana melanjutkan kemitraan ini,” ujar Biden.

Biden menjelaskan beberapa fokus kerja sama antara Indonesia dan As antara lain memperkuat kawasan Indo-pasifik yang bebas dan terbuka, mendukung transisi energi bersih, membangun rantai pasokan yang aman dan tanggung.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Sabtu, 22 Februari 2025 15:14 WIB
Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Sabtu, 22 Februari 2025 14:47 WIB
Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Sabtu, 22 Februari 2025 12:31 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Sabtu, 22 Februari 2025 11:21 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Sabtu, 22 Februari 2025 10:20 WIB
Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB
Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jumat, 21 Februari 2025 18:36 WIB
Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Jumat, 21 Februari 2025 15:18 WIB