Berita

Pria Perkosa Lansia 71 Tahun di Minahasa Utara, Polisi Berhasil Menangkap Pelaku

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara
Seorang pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara sambil membawa parang. (Ilustrasi: Freepik/rawpixel.com)

HARIANE - Seorang pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara sambil membawa parang sekitar pukul 22.30 WITA.

Aksi pelecehan seksual tersebut terjadi di wilayah Minahasa Utara pada hari Minggu, 14 Januari 2024 kemarin.

Pihak kepolisian yang mendapatkan laporan tersebut, segera memburu pelaku dan berhasil menangkapnya.

Kronologi Pria Perkosa Lansia 71 Tahun di Minahasa Utara

Dikutip dari akun Instagram @terrlalutuman yang telah memaparkan terkait adanya kasus pemerkosaan terhadap seorang lansia.

"Polres Minahasa Utara menangkap seorang pemuda berinisial KW (21 tahun) yang diduga memerkosa seorang wanita lanjut usia (lansia) berinisial AR usia 71 tahun," keterangan dari akun tersebut pada unggahannya.

Pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara
Pelaku berhasil ditangkap oelh pihak kepolisian. (Foto: Instagram/terrlalutuman)

Setelah mendapatkan laporan mengenai adanya pemerkosaan, pohak kepolisian Minahasa Utara telah berhasil memburu dan menangkap pelaku atas dugaan pemerkosaan.

Diketahui pelaku merupakan seorang pria muda berinisial KW yang masih berusia 21 tahun telah melakukan tindakan asusila berupaya pemerkosaan terhadap seorang nenek.

Korban merupakan seorang lansia berinisial AR (71 tahun) tak bisa menolak dan melawan saat pelaku melancarkan aksinya.

Kapolres Minahasa Utara melalui KBO Reskrim Ipda Melkianus Ponto menjelaskan, peristiwa pemerkosaan tersebut terjadi di rumah korban saat malam hari.

Saat peristiwa terjadi, korban sedang tertidur sendiri di kamarnya. Pelaku tiba-tiba muncul dari arah dapur dan langsung masuk ke kamar korban.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Jumat, 03 Mei 2024 13:11 WIB
Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Jumat, 03 Mei 2024 12:17 WIB
Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Jumat, 03 Mei 2024 12:10 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Jumat, 03 Mei 2024 10:38 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 03 Mei 2024 09:32 WIB
Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Jumat, 03 Mei 2024 08:11 WIB
Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Jumat, 03 Mei 2024 02:01 WIB
Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Jumat, 03 Mei 2024 01:39 WIB
Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Kamis, 02 Mei 2024 21:04 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 02 Mei 2024 20:17 WIB