Berita, Gaya Hidup

Profil Park Eun Bin, Aktris Cantik yang Perankan Karakter Disabilitas

profile picture Wening Anggit Mahestri
Wening Anggit Mahestri
Profil Park Eun Bin, Aktris Cantik yang Perankan Karakter Disabilitas
Profil Park Eun Bin, Aktris Cantik yang Perankan Karakter Disabilitas
HARIANE - Park Eun Bin, aktris yang membintangi drama Korea Extraordinary Attorney Woo ini berperan sebagai seorang pengacara yang mengidap autisme.
Park Eun Bin memulai kariernya sebagai aktris di usia yang terbilang sangat muda.
Park Eun Bin dikenal melalui sejumlah drama Korea seperti Do You Like Brahms?, Hot Stove League, hingga Secret Door.
BACA JUGA : 11 Drama Korea Terbaik Sepanjang Masa Pilihan Warga Twitter, Sudah Pernah Nonton?

Dilansir dari asianwiki.com, Park Eun Bin juga mendapatkan beberapa penghargaan.

1. Best Actress ("The King's Affection") - 2021 KBS Drama Awards - December 31, 2021.
2. Netizen Award ("The King's Affection") - 2021 KBS Drama Awards - December 31, 2021.
3. Best Couple Award ("The King's Affection") - 2021 KBS Drama Awards - December 31, 2021.
4. Best Actress ("Do You Like Brahms?") - 2020 SBS Drama Awards - December 31, 2020.
5. Best Couple Award ("Do You Like Brahms?") - 2020 SBS Drama Awards - December 31, 2020.

Dikutip dari gluwee, simak profil Park Eun Bin berikut:

Park Eun Bin lahir di Seoul, Korea Selatan, pada 4 September 1992.Memiliki tinggi badan 163 cm dan berat badan 43 kg. 
Aktris ini bergolongan darah A. Eun Bin juga aktif menggunakan social media Instagram, username Instagram pribadinya adalah @eunbining0904.
Eun Bin merupakan lulusan dari Universitas Sogang, Korea Selatan.

Selain bermain di drama Korea Extraordinary Attorney Woo, Park Eun Bin ini juga bermain dibeberapa drama Korea lainnya, berikut daftarnya:

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kementerian Kominfo Siapkan 50 Ribu Beasiswa Talenta Digital Tahun 2023, Bisa untuk Lulusan ...

Kementerian Kominfo Siapkan 50 Ribu Beasiswa Talenta Digital Tahun 2023, Bisa untuk Lulusan ...

Sabtu, 03 Juni 2023 14:13 WIB
3 Kebakaran di Sleman Kemarin Timpa Lansia, Kerugian Ditaksir Puluhan Juta Rupiah

3 Kebakaran di Sleman Kemarin Timpa Lansia, Kerugian Ditaksir Puluhan Juta Rupiah

Sabtu, 03 Juni 2023 14:12 WIB
Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian untuk Perang ...

Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian untuk Perang ...

Sabtu, 03 Juni 2023 14:00 WIB
Berjualan Tanpa Pungutan di Talkshow Kominfo, Pelaku UMKM Mengaku Omset Naik

Berjualan Tanpa Pungutan di Talkshow Kominfo, Pelaku UMKM Mengaku Omset Naik

Sabtu, 03 Juni 2023 13:54 WIB
4 Penipu Tiket Coldplay Ditangkap, Ini Modus yang Dijalankan

4 Penipu Tiket Coldplay Ditangkap, Ini Modus yang Dijalankan

Sabtu, 03 Juni 2023 13:49 WIB
Sergio Ramos Tinggalkan PSG Diakhir Musim, Susul Ronaldo dan Messi ke Liga Arab?

Sergio Ramos Tinggalkan PSG Diakhir Musim, Susul Ronaldo dan Messi ke Liga Arab?

Sabtu, 03 Juni 2023 13:43 WIB
Usut Kasus Dugaan Kebocoran Putusan MK Soal Sistem Pemilu, Denny Indrayana Segera Diperiksa

Usut Kasus Dugaan Kebocoran Putusan MK Soal Sistem Pemilu, Denny Indrayana Segera Diperiksa

Sabtu, 03 Juni 2023 13:20 WIB
Pidato Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Bisa Mati Perlahan Jika Perang ...

Pidato Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Bisa Mati Perlahan Jika Perang ...

Sabtu, 03 Juni 2023 13:10 WIB
Libur Panjang Okupansi Hotel di Sleman Naik Pesat, Ketua PHRI: Lebih Tinggi Dibanding ...

Libur Panjang Okupansi Hotel di Sleman Naik Pesat, Ketua PHRI: Lebih Tinggi Dibanding ...

Sabtu, 03 Juni 2023 12:42 WIB
Link Streaming Manchester City vs Manchester United final FA Cup 2023, City Difavoritkan ...

Link Streaming Manchester City vs Manchester United final FA Cup 2023, City Difavoritkan ...

Sabtu, 03 Juni 2023 12:08 WIB