Jabodetabek

Rekayasa Lalin di Jakarta Selama Tahun Baru 2023, Gunakan Alternatif Transportasi Umum Ini 

profile picture Hanna
Hanna
Rekayasa Lalin di Jakarta Selama Tahun Baru 2023, Gunakan Alternatif Transportasi Umum Ini 
Rekayasa Lalin di Jakarta Selama Tahun Baru 2023, Gunakan Alternatif Transportasi Umum Ini 
HARIANE - Lokasi rekayasa lalin di Jakarta selama tahun baru 2023 telah disiapkan oleh Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta.
Lokasi rekayasa lalin di Jakarta selama tahun baru 2023 ini akan berlaku di sepanjang Jalan MH Thamrin dan Jalan Jenderal Sudirman pada Sabtu, 31 Desember 2022 hingga Minggu, 1 Januari 2023.
Lantas ada di mana saja titik lokasi rekayasa lalin di Jakarta selama tahun baru 2023? Berikut informasi selengkapnya yang bisa disimak di bawah ini.
BACA JUGA : Aturan Perayaan Tahun Baru di TMII Jakarta, dari Tempat Parkir hingga Tiket Masuk

Lokasi Rekayasa Lalin di Jakarta Selama Tahun Baru 2023

Lokasi Rekayasa Lalin di Jakarta Selama Tahun Baru 2023
Kepala Dishub DKI Jakarta, Syafrin Liputo mengumumkan lokasi rekayasa Lalin di Jakarta selama tahun baru 2023. (Foto: Berita Jakarta)
Kepala Dishub DKI Jakarta, Syafrin Liputo mengatakan, akan terdapat tujuh panggung di sepanjang Jalan MH Thamrin dan Jalan Jenderal Sudirman saat berlangsungnya Festival Malam Tahun Baru 2023. 
Acara tersebut dijadwalkan berlangsung mulai pukul 20.00 WIB hingga pukul 02.00 WIB. Sehingga pengalihan arus lalu lintas atau lalin akan dilakukan bertahap mulai pukul 18.00 WIB dengan menyesuaikan kondisi di lapangan.
Adapun untuk rekayasa lalin yang telah disiapkan adalah sebagai berikut:

Daftar Jalan yang Ditutup di Jakarta Selama Malam Tahun Baru 2023

Penutupan ruas jalan akan diberlakukan di Jalan Jenderal Sudirman mulai dari Bundaran Patung Pemuda, dan Jalan MH Thamrin mulai dari Bundaran Air Mancur. 
Rekayasa lalin penutupan ruas jalan juga akan diberlakukan terhadap 18 akses jalan menuju Jl Sudirman dan Jl MH Thamrin. Kedelapan belas akses jalan tersebut yakni:
Jl Pintu 1 Senayan, Jalur Lambat, Kupingan Ahok dan Kupingan Semanggi (Gatsu), Jl Bendungan Hilir, Jl KH Mas Mansyur dan Jl Karet Pasar Baru Timur.
Kemudian Kupingan Kolong Sudirman, Jl Kota Bumi, Jl Baturaja, Jl Teluk Betung, Jl Kebon Kacang, Jl Sunda, TL Imam Bonjol, Jl Sumenep Tosari, Landmark (Indocement), Jl Setiabudi, Jl Prof Dr Satrio, Jl Masjid (Sampoerna), Jl Garnisun & Kolong Semanggi, Jalur Lambat, Kupingan Ahok dan Kupingan Semanggi (Gatsu), SCBD dan Jl Tulodong Atas 2 Samping CIMB.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun Drastis! Cek Rinciannya ...

Kamis, 24 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 24 April 2025 Turun! Yakin Mau Beli ...

Kamis, 24 April 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Pemkab Kulon Progo Dorong Modernisasi Pertanian Demi Tingkatkan Produktivitas

Kamis, 24 April 2025
Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Mudahkan Akses, Dinas Kominfo Kulon Progo Perluas Jaringan Internet

Kamis, 24 April 2025
Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rakus, Seorang Petugas BUMDES Gelapkan Uang Lebih dari Rp 1 Miliar

Rabu, 23 April 2025
Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Sembilan Pasangan Nikah Bareng di Pantai Sundak, Ini Keunikan Mahar yang Digunakan

Rabu, 23 April 2025
Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Polisi Rilis Ciri-ciri Mayat Pria Terbungkus Karung Dalam Got di Tangerang

Rabu, 23 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Kecelakaan di Jogja, Mobil Sruduk Sejumlah Kendaraan di Rel Kereta Timoho

Rabu, 23 April 2025
Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Peringatan HUT TAGANA Ke-21 se-DIY, Kabupaten Sleman Jadi Tuan Rumah

Rabu, 23 April 2025