Teknologi

Review Hp Infinix Note 30 Vs Samsung A52, Manakah yang Lebih Unggul?

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
review hp Infinix Note 30 vs Samsung A52
Review hp Infinix Note 30 vs Samsung A52 berdasarkan kualitas dari masing-masing hp tersebut. (Foto: Youtube/Ancha25)

HARIANE - Inilah review hp Infinix Note 30 vs Samsung A52 berdasarkan beberapa kategori yang dimiliki kedua hp tersebut.

Mulai dari layar, penyimpanan, resolusi kamera hingga hardware semuanya menjadi perbandingan di antara kedua hp tersebut.

Kedua brand hp yang sudah terkenal di Indonesia ini tentunya akan memiliki kelebihan serta kekurangannya masing-masing dari berbagai aspek.

Simak beberapa perbandingan antara kedua hp tersebut di bawah ini.

Review Hp Infinix Note 30 Vs Samsung A52

Dikutip dari Youtube Ancha25, beginilah perbandingan atau review hp Infinix Note 30 vs Samsung A52 dari segala aspek mulai dari resolusi kamera, penyimpanan internal dll. Simak berikut ini:

1. Infinix Note 30 memiliki tipe layar IPS LCD sedangkan Samsung A52 super amoled.

2. Refresh rate Infinix Note 30 120 hz 580 nits sementara Samsung A52 120 hz 800 nits.

3. Pixel dencity Samsung A52 memiliki 407 PPI sedangkan Infinix Note 30 396 PPI.

4. Resolusi layar Infinix Note 30 memiliki 1080 x 2460 sedangkan Samsung A52 memiliki 1080 x 2400.

5. Ukuran hp Infinix Note 30 6,78 inch sedangkan Samsung A52 6,5 inch.

6. Proteksi layar Infinix Note 30 hanya glass biasa sementara Samsung A52 gorilla glass 5.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 11 April 2025 Semakin Meroket! Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 11 April 2025 Semakin Meroket! Cek Disini

Jumat, 11 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 11 April 2025 Stabil, Cek Disini Sebelum ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 11 April 2025 Stabil, Cek Disini Sebelum ...

Jumat, 11 April 2025
Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, 13 Rumah Peninggalan Belanda Terdampak

Rencana Penataan Stasiun Lempuyangan, 13 Rumah Peninggalan Belanda Terdampak

Kamis, 10 April 2025
Dorong Warganya Tertib Adminduk, Pemkab Gunungkidul Segera Luncurkan Program Ini

Dorong Warganya Tertib Adminduk, Pemkab Gunungkidul Segera Luncurkan Program Ini

Kamis, 10 April 2025
Sepasang Kekasih Tewas di Kos Surabaya, Penyebab Masih Didalami

Sepasang Kekasih Tewas di Kos Surabaya, Penyebab Masih Didalami

Kamis, 10 April 2025
Warga Tolak Pengosongan Rumah untuk Penataan Stasiun Lempuyangan oleh PT KAI

Warga Tolak Pengosongan Rumah untuk Penataan Stasiun Lempuyangan oleh PT KAI

Kamis, 10 April 2025
20 Ekor Ternak Mati Selama 2 Bulan, DPKH Gunungkidul Segera Vaksin Ternak di ...

20 Ekor Ternak Mati Selama 2 Bulan, DPKH Gunungkidul Segera Vaksin Ternak di ...

Kamis, 10 April 2025
Duh! Tingkat Depresi Tinggi Karena Judol, Bantul Kekurangan Tenaga Psikolog

Duh! Tingkat Depresi Tinggi Karena Judol, Bantul Kekurangan Tenaga Psikolog

Kamis, 10 April 2025
Terperosok ke Jurang di Gunungkidul, Seorang Pengendara Motor Tewas 1 Lainnya Luka-Luka

Terperosok ke Jurang di Gunungkidul, Seorang Pengendara Motor Tewas 1 Lainnya Luka-Luka

Kamis, 10 April 2025
Jalan Rusak Ditanami Pohon, DPUPRKP Gunungkidul Akan Cek Lokasi

Jalan Rusak Ditanami Pohon, DPUPRKP Gunungkidul Akan Cek Lokasi

Kamis, 10 April 2025