Berita

Rundown Konser Musik Gratis di Jakarta 7-8 Oktober 2023, Ada Wali Band di Hari Kedua

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
rundown konser gratis di Jakarta
Rudown konser gratis di Jakarta 7-8 Oktober 2023, ada Wali Band hingga Jamrud yang akan menemani di malam Minggu dan Senin. (Foto: Instagram/bankmandiri)

HARIANE - Berikut ini rundown konser gratis di Jakarta yang dirilis piha penyelenggara untuk mengetahui waktu dari penampilan masing-masing bintang tamu.

Sejumlah bintang tamu ternama akan hadir dalam event ini untuk memeriahkan, seperti ada Lalahuta, OKKAY hingga Wali band.

Acara ini juga bisa diikuti oleh siapa saja tanpa adanya HTM alias gratis hanya dengan men-download aplikasi Livin's by Mandiri. Simak rundown dari konser musik berikut ini.

Rundown Konser Musik Gratis di Jakarta 

Rundown konser gratis di Jakarta telah dibagikan oleh pihak penyelenggara itu sendiri yaitu Bank Mandiri, dimana acara ini akan mulai digelar hari ini, Sabtu, 7 Oktober 2023 pukul 13.00 WIB hingga malam nanti.

Seperti yang telah diketahui sebelumnya bahwa konser musik ini akan diselenggarakan pada hari ini, Sabtu dan Minggu, 7-8 Oktober 2023 di Plaza Timur Gelora Bung Karno Jakarta.

Selain pertunjukan musik, akan ada kegiatan menarik lainnya seperti launching produk dan fitur baru dari Bank Mandiri.

Inilah rundown konser musik yang digelar oleh Bank Mandiri, sebagai berikut:

- Hari Pertama, 7 Oktober 2023

1. Pukul 10.00 WIB = Open gate

2. Pukul 13.00 WIB = Penampilan OKAAY

3. Pukul 14.15 WIB = Penampilan Wika Salim

Ads Banner

BERITA TERKINI

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025
Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 27 April 2025
Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025
Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025