Berita , Gaya Hidup , Pilihan Editor , Headline

Sejarah Dress Kim Kardashian di Met Gala 2022, Pernah Dipakai Penyanyi Ini Sebelum Hal Mengerikan Terjadi

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Sejarah Dress Kim Kardashian di Met Gala 2022, Pernah Dipakai Penyanyi Ini Sebelum Hal Mengerikan Terjadi
Sejarah Dress Kim Kardashian di Met Gala 2022, Pernah Dipakai Penyanyi Ini Sebelum Hal Mengerikan Terjadi
Pasalnya pada tahun 1962, Marilyn Monroe sempat mengenakan gaun tersebut dalam sebuah acara yang dihadiri oleh Presiden Amerika pada saat itu, yaitu John F Kennedy.
BACA JUGA : 5 Sumber Kekayaan Kim Kardashian, Salah Satunya Perusahaan Senilai 1 Milyar Dollar AS
Saat acara berlangsung, Marilyn Monroe sempat menyanyikan lagu Happy Birthday untuk sang Presiden dengan penuh gembira.
Namun beberapa minggu setelahnya, penyanyi berbakat yang terkenal dengan rambul blonde dan tahi lalat diwajahnya tersebut ditemukan tewas di sebuah kamar hotelnya.
Sejak kejadian tersebut dress yang bertabur 6000 kristal ini tak pernah dipakai oleh siapapun dan di simpan di sebuah museum karena dianggap sebagai dress yang ikonik.

Kim Kardashian Dikecam

Saat diwawancarai oleh media setempat, Kim Kardashian mengaku harus menurunkan berat badannya hingga lebih dari tujuh kilogram agar dapat mengenakan gaun tersebut.
Bahkan agar bisa tampil lebih memukau, Kim Kardashian sampai mengubah warna rambutnya menjadi warna blonde, seperti warna rambut milik mendiang Marilyn Monroe.
Sayangnya usaha Kim Kardashian tersebut tak menyurutkan kecaman netizen terhadap dirinya. Banyak yang berpendapat bahwa Kim Kardashian tak seharusnya mengenakan dress tersebut.
BACA JUGA : Daftar Selebriti yang Paling Ditunggu di Met Gala 2022, Ada Member Blackpink Ini
Ini adalah hal tidak terhormat yang dilakukan oleh Kim, dan siapapun pemilik yang meminjamkan dress tersebut meskipun hanya beberapa menit karena dress tersebut adalah bagian dari sejarah.
Mereka semua seharusnya merasa malu atas hal yang mereka lakukan. Kamu seharusnya tidak memanfaatkan hal tersebut, terlepas seberapa terkenal dan seberapa banyak uang yang kamu miliki,” komentar Donald Perez di kanal Youtube Breakfast Television.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua Puting Beliung Muncul di Tengah Laut Gunungkidul, Pertanda Apa?

Dua Puting Beliung Muncul di Tengah Laut Gunungkidul, Pertanda Apa?

Senin, 19 Mei 2025
Pameran Industri Percetakan Pertama di Indonesia Dihadirkan di Joga, Catat Tanggalnya!

Pameran Industri Percetakan Pertama di Indonesia Dihadirkan di Joga, Catat Tanggalnya!

Senin, 19 Mei 2025
Dampak Cuaca Buruk di Gunungkidul, Sekolah Tergenang Air Hingga Pohon Tumbang

Dampak Cuaca Buruk di Gunungkidul, Sekolah Tergenang Air Hingga Pohon Tumbang

Senin, 19 Mei 2025
Pelaku Perusak Makam Milik Warga non-Muslim Ditangkap, Remaja Usia 16 Tahun

Pelaku Perusak Makam Milik Warga non-Muslim Ditangkap, Remaja Usia 16 Tahun

Senin, 19 Mei 2025
Tanggapan Bupati Abdul Halim Muslih Soal Perusakan Makam non-Muslim di Bantul: Orang Nggak ...

Tanggapan Bupati Abdul Halim Muslih Soal Perusakan Makam non-Muslim di Bantul: Orang Nggak ...

Senin, 19 Mei 2025
Jalan Tertutup Air Akibat Hujan Deras, Jalur Utama Pantai Gunungkidul Dialihkan

Jalan Tertutup Air Akibat Hujan Deras, Jalur Utama Pantai Gunungkidul Dialihkan

Senin, 19 Mei 2025
Tingkatkan Lama Pendidikan Warga Gunungkidul, Pemerintah Luncurkan Gerakan Berani Sekolah

Tingkatkan Lama Pendidikan Warga Gunungkidul, Pemerintah Luncurkan Gerakan Berani Sekolah

Senin, 19 Mei 2025
Picu Kecelakaan, 3 Remaja di Jepara Taruh Bangku di Tengah Jalan Ditangkap

Picu Kecelakaan, 3 Remaja di Jepara Taruh Bangku di Tengah Jalan Ditangkap

Senin, 19 Mei 2025
4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

4 Arena Pertandingan Porda 2025 Digelar di Kampus UNY Gunungkidul, Apa Saja?

Senin, 19 Mei 2025
Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Ketua Pemuda Pancasila Blora Terjerat Kasus Penipuan, Korban Rugi Rp 300 Juta Lebih

Senin, 19 Mei 2025