Berita , Jabar

Seorang Anak Tenggelam di Irigasi Johar Karawang Timur, Warganet Minta Dibuatkan Tembok Pembatas Saluran

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Seorang Anak Tenggelam di Irigasi Johar Karawang Timur,
Seorang anak tenggelam di Irigasi Johar daerah Karawang Timur. (Ilustrasi: Pexels/ Luca Nardone)

Warga yang berada dilokasi pun ikut menyaksikan proses pencarian anak kecil tersebut oleh tim SAR.

Namun hingga berita turun anak kecil yang tenggelam tersebut belum ditemukan dan proses pencarian masih berlangsung.

Sampai saat ini belum diketahui kronologi peristiwa tenggelamnya anak kecil tersebut di saluran Irigasi Johar Karawang Timur.

Namun karena seringkali terjadi insiden orang tenggelam apalagi beberapa hari terakhir terjadi pada anak-anak, maka warganet meminta agar sepanjang saluran irigasi dan perairan dibuat tembok pembatas.

Tembok pembatas dibuat guna mencegah anak-anak maupun orang dewasa jatuh dan tenggelam ke saluran air.

Berikut beberapa komentar warganet.

"Mungkin apa sebaiknya dikasih tembok aja ya di sepanjang irigasi?," komentar akun @fizhsyahid

"Baru brp hari lalu ada yg tenggelam ini ada brita lagi? semoga cepat ketemu," tulis akun @kamelia347

"Inalillahi wainailaihi rojiun ?kenapa sekarang sekarang banyak orang tenggelam," komentar akun @hemairiani

Sampai dengan saat ini insiden seorang anak tenggelam di Irigasi Johar daerah Karawang Timur tersebut masih dalam penanganan tim SAR. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Sabtu, 05 April 2025
Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Sabtu, 05 April 2025
Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025