Berita , Jabodetabek

Suami Bakar Anak dan Istri di Jakarta Timur, Korban Selamatkan Diri dengan Lompat ke Selokan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
suami bakar anak dan istri di Jakarta Timur
Suami bakar anak dan istri di Jakarta Timur telah dibekuk aparat kepolisian. (Instagram/awreceh.id)

HARIANE – Seorang suami bakar anak dan istri di Jakarta Timur dan membuat ketiga korban mengalami luka bakar yang cukup serius.

Ketiga korban tersebut bernama Winarsih (39), K (13) dan I (15). Korban yang merupakan istri dari pelaku sehari-hari bekerja sebagai cleaning service.

Tak hanya ketiga korban, pelaku KDRT di Jakarta Timur tersebut juga dilaporkan mengalami luka bakar akibat terkena siraman bensinnya sendiri.

Kronologi Suami Bakar Anak dan Istri di Jakarta Timur

Berdasarkan keterangan dari akun Instagram @awreceh.id, kasus suami bakar anak dan istri di Jakarta Timur bermula saat Winarsih dan pelaku cekcok.

Beberapa saat kemudian, pelaku menyiramkan bensin dan membakar tubuh sang istri. Nahas, dua anaknya yaitu K dan I ikut menjadi korban dalam peristiwa tersebut.

Beruntung, K berhasil selamat dari kobaran api yang membakar tubuhnya dengan cara berlari dan lompat ke selokan.

Meskipun ketiganya berhasil selamat, namun luka bakar yang diderita cukup parah. Bahkan menurut keterangan Instagram tersebut, mereka harus menjalani operasi.

Setelah ditelusuri lebih lanjut, ternyata suami yang merupakan pelaku KDRT di Jakarta Timur tersebut sudah dibekuk dan diamankan oleh aparat kepolisian.

Hal tersebut dibeberkan langsung oleh Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Pol Leonardus Harapantija Simarmata.

“Betul, pelaku sudah ditahan,” ungkapnya seperti dikutip dari Polda Metro Jaya News.

Kendati demikian, Kapolres Metro Jaktim belum menjelaskan kronologi dalam kasus yang memilukan tersebut karena pelaku masih menjalani sejumlah pemeriksaan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Jumat, 03 Mei 2024 02:01 WIB
Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Jumat, 03 Mei 2024 01:39 WIB
Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Kamis, 02 Mei 2024 21:04 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 02 Mei 2024 20:17 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Kamis, 02 Mei 2024 20:11 WIB
TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

Kamis, 02 Mei 2024 19:53 WIB
Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Kamis, 02 Mei 2024 19:50 WIB
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Kamis, 02 Mei 2024 19:26 WIB
Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Kamis, 02 Mei 2024 19:21 WIB
Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Kamis, 02 Mei 2024 19:17 WIB