Nasional

Syarat Dokumen untuk CPNS dan PPPK 2023, Pendaftaran Dibuka 17 September

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
Syarat Dokumen untuk CPNS dan PPPK 2023, Pendaftaran Dibuka 17 September
Sejumlah dokumen untuk CPNS dan PPPK 2023 dapat dipersiapkan terlebih dahulu. (Foto: Kementerian PANRB)

HARIANE - Terdapat sejumlah syarat dokumen untuk CPNS dan PPPK 2023 yang perlu disiapkan oleh para calon pelamar.

Sejumlah dokumen tersebut nantinya akan diunggah pada saat melakukan pendaftaran seleksi penerimaan CPNS dan PPPK 2023.

Sebelumnya, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengimbau agar masyarakat dapat menyiapkan sejumlah syarat yang diperlukan.

Selain itu, calon pelamar juga harus mengetahui formasi jabatan yang akan dilamar secara spesifik.

Syarat Dokumen untuk CPNS dan PPPK 2023

Terkait dengan pendaftaran seleksi ini, Anas menyampaikan bahwa sebaiknya dokumen yang sekiranya dibutuhkan dapat disiapkan terlebih dahulu.

Berikut sejumlah dokumen yang dapat disiapkan terlebih dahulu sebelum melakukan pendaftaran.

  1. Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau surat keterangan dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) 
  2. Kartu keluarga (KK) 
  3. Akta kelahiran 
  4. Ijazah 
  5. Transkrip nilai 
  6. Pas foto terbaru
  7. Daftar riwayat hidup

Sebagai informasi, beberapa formasi dan instansi ada yang mensyaratkan dokumen administrasi lainnya.

Oleh sebab itu, para pelamar sebaiknya dapat memperhatian secara teliti terkait persyaratan yang diperlukan untuk formasi yang akan dilamar.

Pengumuman terkait seleksi dan persyaratan yang dibutuhkan akan diumumkan oleh masing-masing instansi mulai 16 - 30 September 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025