Pendidikan

Tafsir Surat Al Qadar Ayat 1-5 Menurut Quraish Shihab, Begini Ciri Muslim yang Mendapatkan Lailatul Qadar

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Tafsir Surat Al Qadar Ayat 1-5 Menurut Quraish Shihab, Begini Ciri Muslim yang Mendapatkan Lailatul Qadar
Tafsir Surat Al Qadar Ayat 1-5 Menurut Quraish Shihab, Begini Ciri Muslim yang Mendapatkan Lailatul Qadar
HARIANE – Tafsir surat Al Qadar ayat 1-5 kali ini disampaikan oleh Quraish Shihab, cendekiawan agama Islam yang dulu pernah menjabat sebagai Menteri Agama Republik Indonesia.
Tafsir surat Al Qadar ayat 1-5 menurut Abi Quraish adalah berisi mengenai keutamaan-keutamaan malam Lailatul Qadar dalam ajaran Islam.
Dalam menjelaskan mengenai tafsir surat Al Qadar ayat 1-5, Abi, begitu panggilan akrabnya, menyebutkan salah satunya adalah tanda-tanda orang yang berhasil mendapatkan Lailatul Qadar.
Penafsiran surat Al Qadar ini disampaikan melalui video YouTube Najwa Shihab yang diunggah pada 28 April 2022.
Di dalamnya disebutkan bahwa surat pendek ini merupakan surat mengenai turunnya Al Quran untuk menjadi panduan hidup bagi manusia.
BACA JUGA : Lailatul Qadr Artinya Apa? Berikut Pengertian, Kapan Terjadinya, dan Ibadah Apa yang Bisa Dilakukan
Abi menyampaikan bahwa surat ini diturunkan agar umat manusia menyambut kehadiran Al Quran dan mengamalkan ajaran di dalamnya, serta agar mempersiapkan diri untuk mendapatkan malam Qadar.

Tafsir Surat Al Qadar Ayat 1-5 Tentang Keutamaan Lailatul Qadar

1. Proses Turunnya Al Quran Adalah Dua Kali

Abi mengatakan bahwa Al Quran menggunakan dua istilah dalam konteks ‘turun’, yaitu ‘anzala dan ‘nazzala’.
Anzala adalah istilah yang digunakan untuk menyebut sesuatu yang diturunkan sekaligus. Sebaliknya, nazzala adalah sesuatu yang diturunkan sedikit demi sedikit.
Dalam konteks Lailatul Qadar, pada ayat pertama digunakan istilah ‘anzala’. Yang artinya, malam Lailatul Qadar adalah malam saat Al Quran diturunkan sekaligus dari Lauh Mahfudz ke langit dunia.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025