Berita , Jabar

Tangis Pilu Guru ASN Pangandaran saat Disebut Tak Layak : Saya Cuma Pengen Ngajar

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Guru ASN Pangandaran
Respon Husein Ali, Guru ASN Pangandaran saat disebut tak layak lulus PNS. (TikTok/Husein_ali)

HARIANE – Video cuplikan pernyataan Kepala BKPSDM yang menyebut Guru ASN Pangandaran bernama Husein Ali Rafsanjani tak layak lulus dari PNS kini viral.

Belakangan ini nama Husein Ali Rafsanjani, guru SMP di Pangandaran jadi perbincangan publik karena keberaniannya mengungkap dugaan praktek pungli di instansi pemerintahan.

Pada 9 Mei 2023, Husein Ali mengunggah sebuah video yang menceritakan awal mula dirinya memutuskan untuk mengundurkan diri.

Cerita berawal saat dirinya dan rekan-rekan lain diminta untuk membayar sejumlah uang saat mengikuti Latsar 2020.

Merasa ada yang janggal, ia pun melaporkan kejadian tersebut ke situs lapor.go.id. Sayangnya, laporan tersebut justru membuat dirinya mendapatkan perlakuan tak menyenangkan dari sejumlah orang.

“Setahun saya nunggu surat pemecatan nggak keluar keluar ya udah saya memutuskan untuk mengundurkan diri saja,” ujarnya dalam video TikTok @husein_ar.

Guru ASN Pangandaran Disebut Tak Layan Lulus PNS

Guru ASN Pangandaran
Sosok Husein Ali. (TikTok/husein_ar)

Setelah video pengakuan Husein Ali viral, akhirnya Kepala BKPSDM Pangandaran Dani Hamdani angkat bicara.

Dalam sebuah cuplikan video yang diunggah Husein Ali, Dani justru menyebut kalau Guru ASN Pangandaran yang videonya viral tersebut tak layak lulus PNS.

“Sebetulnya dia tidak layak lulus dari PNS,” tutur Dani Hamdani seperti dikutip dari akun Tiktok @husein_ar.

Kepala BKPSDM tersebut menyebut alasan Husein Ali tak layak lulus PNS adalah karena gagal dalam tes kejiwaan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Gudang Tas di Kasihan Bantul Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah

Sabtu, 10 Mei 2025
Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Cegah Kesialan, Bupati Endah Gelar Ruwatan

Sabtu, 10 Mei 2025
Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 11 Mei 2025, Cek Disini

Sabtu, 10 Mei 2025
Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Pelaku Tabrak Lari di Semarang Ditangkap saat Mabuk, 4 Korban Kritis

Sabtu, 10 Mei 2025
6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

6 Tempat Ngopi di Gunungkidul yang Cozy dan Instagramable

Sabtu, 10 Mei 2025
53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

53 Orang Diamankan Polda DIY Dalam Operasi Pekat Progo 2025, Terbanyak Aksi Premanisme

Sabtu, 10 Mei 2025
Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Viral Video Jemaah Haji Wafat Dalam Pesawat, Kemenag : Pasti Badal Haji dan ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Tim Saber Pungli Lakukan Sidak di Lokasi Parkir dan Wisata di Gunungkidul, Ini ...

Sabtu, 10 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 10 Mei 2025 Anjlok! Cek Sebelum Beli

Sabtu, 10 Mei 2025