Berita , Nasional

Tata Cara Pengaduan THR 2023, Dapat Dilakukan Secara Luring Maupun Daring

profile picture Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Annisaa' Salas Qurrota A'yun
Pengaduan THR 2023
Kemnaker wadahi pengaduan THR 2023 melalui aplikasi maupun posko di berbagai wilayah. (Freepik: Foto: jcomp)

c. Setelah berhasil membuat akun, silahkan login menggunakan akun yang telah dibuat.

d. Untuk konsultasi THR, silahkan pilih menu 'Konsultasi THR' kemudian pilih zona wilayah kerja serta konsultasikan permasalahan yang terjadi.

e. Apabila melalui menu konsultasi belum terselesaikan, lanjutkan ke menu "Pengaduan THR".

f. Isi formulir yang tersedia kemudian laporkan masalah yang tengah terjadi untuk kemudian diselesaikan secara daring oleh pihak Kemnaker.

g. Hasil laporan akan keluar melalui email maupun aplikasi SIAP KERJA. Pastikan untuk rutin melalukan pengecekan status laporan.

2. Melalui Posko Pengaduan THR 2023

Selain aplikasi, pengaduan THR 2023 juga dapat dilakukan lewat posko pengaduan terdekat.

Pastikan datang ke lokasi dengan membawa kartu pengenal (KTP) dan menyiapkan berkas pendukung yang dapat berguna untuk memperlancar proses pengaduan di lokasi.

Sampaikan keluhan pada petugas yang sedang berjaga di lokasi/posko tersebut sejelas-jelasnya agar tidak terjadi misscom.

Demikian informasi seputar tata cara pengaduan THR 2023 untuk memperjuangkan hak pekerja melalui ruang yang telah disediakan pemerintah.***

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Minggu, 19 Mei 2024 16:27 WIB
Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Minggu, 19 Mei 2024 16:24 WIB
Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Minggu, 19 Mei 2024 16:22 WIB
Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Minggu, 19 Mei 2024 16:20 WIB
Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Minggu, 19 Mei 2024 12:18 WIB
Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB