Gaya Hidup

Tata Cara Shalat Istisqa untuk Meminta Hujan saat Terjadi Kekeringan, Perhatikan Ini saat Khutbah

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Tata Cara Shalat Istisqa untuk Meminta Hujan saat Terjadi Kekeringan, Perhatikan Ini saat Khutbah
Tata Cara Shalat Istisqa untuk Meminta Hujan saat Terjadi Kekeringan, Perhatikan Ini saat Khutbah
HARIANE – Tata cara Shalat Istisqa sebaiknya diketahui oleh umat Islam saat kekeringan melanda suatu wilayah.
Tata cara Shalat Istisqa sebenarnya tidak jauh berbeda dengan shalat Id. Hanya saja ada beberapa hal yang harus diperhatikan supaya keinginan agar Allah turunkan hujan bisa terkabul.
Lantas bagaimana tata cara Shalat Istisqa dan apa saja yang harus dilakukan selama proses meminta hujan ini? Berikut ulasan selengkapnya.

Tata Cara Shalat Istisqa

Kemarau adalah salah satu fenomena alam yang banyak mengundang bencana. Apalagi jika kemarau terjadi dalam waktu yang terlalu lama hingga menyebabkan kekeringan dimana-mana.
Untuk mengatasi hal ini, tentu da berbagai cara yang bisa dilakukan. Salah satunya yaitu dengan rekayasa cuaca yang bertujuan untuk menurunkan hujan ditengah kemarau.
Selain melakukan usaha tersebut, ada hal lain yang bisa dilakukan oleh umat Islam. Yaitu dengan melaksanakan Shalat Istisqa atau biasa dikenal dengan shalat meminta hujan.
Dilansir dari laman Nu Online, ada beberapa hal penting yang harus diperhatikan sebelum melaksanakan Shalat Istisqa. Beberapa hal tersebut antara lain :
1. Imam mengajak masyarakat disekitar untuk taubat, banyak beristighfar, bersedekah, meninggalkan kezaliman dan kemaksiatan serta saling bermaaf-maafan dengan orang yang berbuat salah.
2. Melaksanakan ibadah puasa sunnah selama empat hari. Dan Imam bersama masyarakat melaksanakan shalat istisqa di hari puasa yang keempat.
3. Shalat hendaknya dilakukan di lapangan atau tempat lapang lainnya dengan mengenakan baju biasa atau baju sehari-hari yang paling sederhana.
4. Bagi yang memiliki ternak dianjurkan membawa serta hewan ternaknya dengan di taruh di dekat lokasi shalat yang tidak mengganggu jamaah.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringatan Dini Gelombang Tinggi di Perairan Indonesia 29-30 Maret 2024, Cek Informasinya di ...

Peringatan Dini Gelombang Tinggi di Perairan Indonesia 29-30 Maret 2024, Cek Informasinya di ...

Jumat, 29 Maret 2024 04:23 WIB
Jadwal Pertandingan MPL ID S13 Week 4 Hari Pertama, Penentuan Sang Juara Bertahan ...

Jadwal Pertandingan MPL ID S13 Week 4 Hari Pertama, Penentuan Sang Juara Bertahan ...

Jumat, 29 Maret 2024 04:10 WIB
Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Jumat, 29 Maret 2024 01:40 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Kamis, 28 Maret 2024 23:26 WIB
Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Kamis, 28 Maret 2024 19:25 WIB
Kebakaran di Pasar Rebo Jakarta Timur Melanda Rumah, Api Berkobar dengan Besar

Kebakaran di Pasar Rebo Jakarta Timur Melanda Rumah, Api Berkobar dengan Besar

Kamis, 28 Maret 2024 18:38 WIB
Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 28-30 Maret 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 28-30 Maret 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Kamis, 28 Maret 2024 17:50 WIB
Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Sebuah Warung

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Sebuah Warung

Kamis, 28 Maret 2024 17:43 WIB
Kebakaran di Cempaka Mas Jakarta Pusat Tadi Malam, Bangunan Kantor Hangus Terbakar

Kebakaran di Cempaka Mas Jakarta Pusat Tadi Malam, Bangunan Kantor Hangus Terbakar

Kamis, 28 Maret 2024 16:47 WIB
Tinjau Tera Ulang Timbangan Zakat, Bupati Sleman Harap Penimbangan Zakat Lebih Akurat

Tinjau Tera Ulang Timbangan Zakat, Bupati Sleman Harap Penimbangan Zakat Lebih Akurat

Kamis, 28 Maret 2024 16:15 WIB