Berita , Olahraga

Timnas Indonesia di Babak 16 Besar Asian Games 2023, Akan Ditantang Uzbekistan? Berikut Penjelasannya

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Timnas Indonesia di Babak 16 Besar Asian Games 2023
Siapa calon lawan timnas Indonesia di babak 16 besar Asian Games 2023. (Foto:instagram/kitagaruda.ina)

HARIANE - Timnas Indonesia di babak 16 besar Asian Games 2023 sudah dipastikan berhadapan dengan juara Grup C yang dihuni oleh Uzbekistan dan Hong Kong.

Anehnya di Grup C hanya diisi oleh dua kontestan yakni Uzbekistan dan Hong Kong sebab 2 negara lainnya yakni Suriah dan Afganistan sudah terlebih dahulu mengundurkan diri.

Saat ini Uzbekistan menempati posisi teratas Grup C setelah pada pertandingan perdana berhasil mengalahkan Hong Kong dengan skor 1-0. Namun klasemen akhir akan ditentukan pada pertandingan nanti sore, Senin 25 September 2023.

Timnas Indonesia di Babak 16 Besar Asian Games 2023

Timnas gelar latihan di Stadion Jinhua, Cina (Foto:Instagram/timnasindonesia)

Grup C Asian Games 2023 hanya dihuni oleh 2 tim yakni Uzbekistan dan Hong Kong, oleh karena itu pertandingan di fase Grup akan dilaksanakan 2 kali.

Pada pertandingan perdana pada 22 September 2023 Uzbekistan brhasil mengalahkan Hong Kong dengan skor 1-0. Sementara pertandingan kedua akan berlangsung hari ini Senin 25 September 2023 dilansir dari laman PSSI.

Jika Uzbekistan berhasil menahan imbang atau menang Vs Hong Kong maka klasemen akhir tidak akan berubah, namun sebaliknya jika Hong Kong berhasil menang dengan selisih lebih dari 2 gol maka Hong Kong akan menggeser posisi Uzbekistan.

Namun apa yang terjadi apabila Hong Kong menang dengan skor 1-0 atau atas Uzbekistan? Kedua tim akan memiliki jumlah poin yang sama, selisih gol dan produktivitas gol yang sama, serta sama-sama mengoleksi 2 kartu kuning pada pertandingan perdana.

Maka selain mengejar produktivitas gol, kedua tim dipastikan akan bermain lebih hati-hati pada pertandingan kedua nanti untuk menghindari kartu kuning dan merah.

Namun jika Hong Kong menang 1-0 dan kedua tim sama-sama mengumpulkan jumlah penerima kartu kuning an merah yang sama maka penentuan pemuncak klasemen akan dilakukan melalui undian koin.

Pertandingan tersebut sekalian akan menentukan siapa calon Timnas Indonesia di babak 16 besar Asian Games 2023.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Pers Nasional 2025, Wartawan se-DIY Komitmen Jaga Profesionalisme Kerja

Peringati Hari Pers Nasional 2025, Wartawan se-DIY Komitmen Jaga Profesionalisme Kerja

Senin, 10 Februari 2025 21:31 WIB
Ungkap Permainan Gas dan Minyak di Pertamina, Kejagung Geledah Kantor Dirjen Migas

Ungkap Permainan Gas dan Minyak di Pertamina, Kejagung Geledah Kantor Dirjen Migas

Senin, 10 Februari 2025 21:23 WIB
Kapan 1 Ramadhan 2025 Menurut Pemerintah, NU dan Muhammadiyah? Cek Disini

Kapan 1 Ramadhan 2025 Menurut Pemerintah, NU dan Muhammadiyah? Cek Disini

Senin, 10 Februari 2025 21:22 WIB
Efisiensi Anggaran Tidak Berdampak Pada Alokasi Kalurahan

Efisiensi Anggaran Tidak Berdampak Pada Alokasi Kalurahan

Senin, 10 Februari 2025 20:59 WIB
Polres Kulon Progo Gelar Operasi Keselamatan tahun 2025

Polres Kulon Progo Gelar Operasi Keselamatan tahun 2025

Senin, 10 Februari 2025 20:44 WIB
111 Kendaraan Terjaring Operasi oleh Dishub Yogyakarta

111 Kendaraan Terjaring Operasi oleh Dishub Yogyakarta

Senin, 10 Februari 2025 20:41 WIB
Pemkab Gunungkidul Terima Puluhan Kilogram Pupuk Bersubsidi

Pemkab Gunungkidul Terima Puluhan Kilogram Pupuk Bersubsidi

Senin, 10 Februari 2025 20:36 WIB
Polda DIY Gelar Operasi Keselamatan Progo 2025, Ini Tujuannya

Polda DIY Gelar Operasi Keselamatan Progo 2025, Ini Tujuannya

Senin, 10 Februari 2025 15:08 WIB
Prakiraan Cuaca Selasa 11 Februari 2025, Jogja Diperkirakan Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Selasa 11 Februari 2025, Jogja Diperkirakan Diguyur Hujan Lebat

Senin, 10 Februari 2025 11:59 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 10 Februari 2025 Mulai Merangkak Naik

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 10 Februari 2025 Mulai Merangkak Naik

Senin, 10 Februari 2025 09:37 WIB