Berita , Jatim

Upaya Cegah Penyebaran PMK di Mojokerto Pasca Idul Adha, Petugas Rutin Cek Kesehatan Hewan

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Upaya Cegah Penyebaran PMK di Mojokerto Pasca Idul Adha, Petugas Rutin Cek Kesehatan Hewan
Upaya cegah penyebaran PMK di Mojokerto dengan pengecekan kesehatan hewan ternak. (Foto: dok. Polres Mojokerto)
HARIANE – Sebagai upaya cegah penyebaran PMK di Mojokerto pasca Idul Adha, petugas Sat Samapta Polresta Mojokerto rutin lakukan pengecekan kesehatan hewan ternak.
Upaya cegah penyebaran PMK di Mojokerto pasca Idul Adha dengan pengecekan hewan ternak ini dilaksanakan pada Jumat, 15 Juli 2022.
Berikut informasi lengkap mengenai upaya cegah penyebaran PMK di Mojokerto pasca Idul Adha berdasarkan pada keterangan dalam laman portal resmi Polres Mojokerto.

Upaya Cegah Penyebaran PMK di Mojokerto Pasca Idul Adha 2022

BACA JUGA : Izin Investasi di Mojokerto Lebih Mudah Lewat Aplikasi Mojokerto Idaman
Menurut keterangan yang disampaikan oleh Kasi Humas Polresta Mojokerto Iptu MK Umam, pihaknya menjadikan wabah PMK ini sebagai upaya untuk mengambil tindakan dengan memantau kesehatan hewan ternak sebagai upaya pencegahan wabah PMK.
Pemantauan dan pengecekan ini dilaksanakan oleh petugas di beberapa peternakan sapi di Mojokerto Raya pada Jumat, 15 Juli 2022.
Dalam keterangannya, MK Umam menyampaikan bahwa kegiatan ini sangat membantu para peternak sapi dalam mengurangi rasa khawatir ternaknya terjangkit PMK, terutama pasca Idul Adha 2022.
Oleh karena itu, pihaknya bekerjasama dengan jajaran TNI dan juga instansi yang terkait melakukan kegiatan ini.
“Maka kami bersama petugas hingga jajaran TNI dan instansi terkait berkolaborasi bersama-sama melakukan pemantauan terhadap hewan ternak tersebut,” jelasnya.
Lebih lanjut, ia menyampaikan bahwa kegiatan ini juga dilakukan untuk meminimalkan penyebaran PMK.
“Hal ini dilakukan untuk meminimalkan penyebaran PMK pada hewan ternak sapi di masyarakat,” imbuhnya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB