Berita

Viral Lomba Makan Kerupuk Pasien Rumah Sakit Sambut HUT RI ke 78, Warganet Beri Pujian

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Lomba Makan Kerupuk Pasien Rumah Sakit
Lomba makan kerupuk pasien Rumah Sakit sambut HUT RI. (Foto:twitter/brynts)

HARIANE - Sebuah video viral di media sosial lomba makan kerupuk pasien Rumah Sakit dalam menyambut HUT kemerdekaan RI yang ke 78.

Belum diketahui persis lokasi Rumah Sakit yang mengadakan perlombaan bagi para pasiennya tersebut.

Video viral tersebut lantas menuai banyak komentar positif para warganet yang mendukung dan memuji kreatifitas pihak Rumah Sakit.

Lomba Makan Kerupuk Pasien Rumah Sakit Sambut HUT RI ke 78

Para pasin terlihat antusias dalam mengikuti lomba makan kerupuk(Foto:Instagram/terangmedia)

Dalam menyambut HUT kemerdekaan RI ke 78 banyak warga masyarakat yang mengadakan kegiatan dalam memeriahkan suasana bahagia di hari kemerdekaan RI.

Di berbagai daerah di Indonesia mengadakan kegiatan-kegaitan seperti perlombaan, festival, hingga kegiatan yang bernuansa kemerdekaan RI seperti upacara bendera, kunjungan ke makam pahlawan, hingga karnaval kemerdekaan.

Momentum merayakan kebahagiaan atas kemerdekaan Indonesia yang diperjuangkan para pahlawan di masa lalu harus dirasakan oleh semua lapisan masyarakat Indonesia dimana pun berada.

Dilansir dari unggahan akun @terangmedia, sebuah Rumah Sakit yang belum diketahui lokasinya dengan penuh kreativitas mengadakan perlombaan makan kerupuk bagi para pasiennya di moment HUT kemerdekaan RI saat ini.

Pihak Rumah Sakit mengajak para pasien untuk ikut merayakan moment kebahagiaan di hari kemerdekaan Indonesia.

Proses lomba makan kerupuk pasien Rumah Sakit dalam video tersebut, sama seperti yang sering diadakan di masyarakat, namun bedanya kerupuk yang diikat tali dipegang oleh keluarga pasien atau petugas kesehatan, dan pasien berusaha untuk menghabiskan kerupuk yang tergantung tersebut.

Para pasien yang mendapatkan juara 1, 2 dan 3 kemudian memperoleh hadiah yang diberikan pihak Rumah Sakit,

Ads Banner

BERITA TERKINI

Buron Kredit Fiktif Rp569 Miliar! Wanita Asal Gunungkidul Ditangkap, Petugas Temukan Uang 1 ...

Buron Kredit Fiktif Rp569 Miliar! Wanita Asal Gunungkidul Ditangkap, Petugas Temukan Uang 1 ...

Rabu, 16 Juli 2025
SPPG Polda DIY Perdana Salurkan 1.954 Paket Makan Bergizi Gratis ke Siswa di ...

SPPG Polda DIY Perdana Salurkan 1.954 Paket Makan Bergizi Gratis ke Siswa di ...

Rabu, 16 Juli 2025
Tolak Politisasi Hukum Terhadap Sekjen PDIP, Banteng Jogja Gelar Aksi Pengumpulan Koin

Tolak Politisasi Hukum Terhadap Sekjen PDIP, Banteng Jogja Gelar Aksi Pengumpulan Koin

Rabu, 16 Juli 2025
Truk Muatan Es Batu Terguling di Jalan Ahmad Yani Surabaya, Pengendara Diminta Cari ...

Truk Muatan Es Batu Terguling di Jalan Ahmad Yani Surabaya, Pengendara Diminta Cari ...

Rabu, 16 Juli 2025
Masih Terjadi Hujan, Wilayah DIY Sudah Masuk Musim Kemarau

Masih Terjadi Hujan, Wilayah DIY Sudah Masuk Musim Kemarau

Rabu, 16 Juli 2025
Pelaku Pencabulan di Bantul Bakal Terancam 15 Tahun Penjara, Begini Kata Polisi

Pelaku Pencabulan di Bantul Bakal Terancam 15 Tahun Penjara, Begini Kata Polisi

Rabu, 16 Juli 2025
Pakai Plat Mobil Dinas Palsu, Begini Alasan Pencuri Besi Rambu Lalu Lintas di ...

Pakai Plat Mobil Dinas Palsu, Begini Alasan Pencuri Besi Rambu Lalu Lintas di ...

Rabu, 16 Juli 2025
Eks Kades di Bogor Ditodong Parang dan Senpi, 2 Pelaku Dibekuk Polisi

Eks Kades di Bogor Ditodong Parang dan Senpi, 2 Pelaku Dibekuk Polisi

Rabu, 16 Juli 2025
Dilaporkan Hilang, Bocah 5 Tahun Asal Karanganyar Ditemukan Tewas Terapung di Sungai

Dilaporkan Hilang, Bocah 5 Tahun Asal Karanganyar Ditemukan Tewas Terapung di Sungai

Rabu, 16 Juli 2025
‎Ada Ndarboy Genk-NDX AKA, 7 Seniman Musik Bakal Meriahkan Perayaan HUT ke-194 Bantul ...

‎Ada Ndarboy Genk-NDX AKA, 7 Seniman Musik Bakal Meriahkan Perayaan HUT ke-194 Bantul ...

Rabu, 16 Juli 2025