Berita , Artikel

Wadah Daging Kurban Ramah Lingkungan, Solusi DLH Surabaya

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Wadah Daging Kurban Ramah Lingkungan, Solusi DLH Surabaya
Wadah daging kurban ramah lingkungan, selain mengurangi sampah plastik juga dapat digunakan kembali. (Foto: Pexels/Mikhail Nilov)
HARIANE – Wadah daging kurban ramah lingkungan, terkait adanya Hari Raya Idul Adha 1443 H tentunya Pemerintah Kota Surabaya menginginkan hal tersebut dapat berjalan dengan lancar dan baik, mulai dari ketertiban hingga kebersihan lingkungan Kota Pahlawan.
Wadah daging kurban ramah lingkungan menjadi imbau dari DLH Surabaya untuk masyarakat, imbauan penggunaan wadah ramah lingkungan tidak hanya berlaku di Kota Surabaya namun juga untuk kota-kota lainnya di Indonesia.
Wadah daging kurban ramah lingkungan tersebut dianjurkan, untuk menekan konsumsi sampah plastik dan melestarikan lingkungan.
Nampaknya pemerintah Kota Surabaya sudah mengatur betul aturan kegiatan di Hari Raya Idul Adha 1443 H di Kota Surabaya, utamanya terkait kebersihan lingkungan sejauh ini dapat diketahui terdapat anjuran tidak memperbolehkan membuang jeroan hewan di sungai dan anjuran memakai wadah ramah lingkungan untuk bungkus daging kurban.
BACA JUGA : Cara Penanganan Daging Kurban Idul Adha 2022, Panduan untuk Masyarakat dan Panitia Kurban
Upaya meminimalisir penggunaan kantong plastik tersebut juga didukung oleh Peraturan Wali Kota (Perwali), pada Nomor 16 tahun 2022 tentang Pengurangan Penggunaan Kantong Plastik di Kota Surabaya.
Hal yang sama dicantumkan dalam SE KLHK yang mencakup Kabupaten/Kota di Indonesia untuk melaksanakan Hari Raya Idul Adha.
Sedangkan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Surabaya sendiri juga menerbitkan SE nomor 000/1174/43.6.7.10/2022 tentang Sosialisasi Penyembelihan Hewan Kurban.
Dilansir dalam akun Twitter @Commandsurabaya, menyesuaikan SE Wali Kota Surabaya nomor 658.1/11608/436.7.10/2022 tentang Pelaksanaan Hari Raya Idul Adha Tanpa Sampah Plastik.
Wadah yang digunakan diharapkan memiliki karakteristik yang dapat digunakan kembali atau terbuat dari kertas.

Menurut unggahan dari Twitter @Commandsurabaya tersebut wadah daging kurban ramah lingkungan dapat menggunakan, wadah besek bambu, box kertas, food container, serta reusable bag atau kantong belanja pakai ulang.

Tambahan informasi, dapat juga memanfaatkan wadah makanan yang dimiliki setiap rumah tangga, besek daun (daun jati, daun pisang dll), dan rantang.
Ads Banner

BERITA TERKINI

KPU Gunungkidul Gandeng Kundha Kabudayan Sosialisasikan Pilkada 2024 Melalui Kesenian

KPU Gunungkidul Gandeng Kundha Kabudayan Sosialisasikan Pilkada 2024 Melalui Kesenian

Selasa, 17 September 2024 10:08 WIB
Ngeri! Mahasiswa Tewas Dibacok Gangster di Semarang, Korban Warga Jepara

Ngeri! Mahasiswa Tewas Dibacok Gangster di Semarang, Korban Warga Jepara

Selasa, 17 September 2024 09:51 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 17 September 2024 Berapa? Cek Sebelum Investasi

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 17 September 2024 Berapa? Cek Sebelum Investasi

Selasa, 17 September 2024 08:57 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 17 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 17 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Selasa, 17 September 2024 08:56 WIB
Bank Kulon Progo Berikan Apresiasi Pada Peraih Medali Perak Paralimpiade Paris

Bank Kulon Progo Berikan Apresiasi Pada Peraih Medali Perak Paralimpiade Paris

Senin, 16 September 2024 20:47 WIB
Pemkab Kulon Progo Akan Kembangkan Pantai Trisik

Pemkab Kulon Progo Akan Kembangkan Pantai Trisik

Senin, 16 September 2024 19:55 WIB
Aksi Pencurian di Acara Maulid Nabi Ketahuan Warga, 2 Pria Hampir di Massa

Aksi Pencurian di Acara Maulid Nabi Ketahuan Warga, 2 Pria Hampir di Massa

Senin, 16 September 2024 19:25 WIB
Kraton Yogyakarta Kembali Gelar Garebeg Mulud, Warga Antusias Berebut Gunungan

Kraton Yogyakarta Kembali Gelar Garebeg Mulud, Warga Antusias Berebut Gunungan

Senin, 16 September 2024 18:09 WIB
Catat! Inilah Jadwal Musim Haji 2025 yang Sudah Dirilis Kemenag, Penerbitan Visa hingga ...

Catat! Inilah Jadwal Musim Haji 2025 yang Sudah Dirilis Kemenag, Penerbitan Visa hingga ...

Senin, 16 September 2024 15:01 WIB
Terungkap! Inilah Tampang Pelaku Pembunuhan di Padang Pariaman

Terungkap! Inilah Tampang Pelaku Pembunuhan di Padang Pariaman

Senin, 16 September 2024 14:56 WIB