Berita , Nasional , Headline

Waspada! 5 Modus Mafia Tanah yang Terungkap Polisi, Sudah Gunakan Sistem Canggih

profile picture Sri Nuraeni
Sri Nuraeni
Waspada! 5 Modus Mafia Tanah yang Terungkap Polisi, Sudah Gunakan Sistem Canggih
Waspada! 5 Modus Mafia Tanah yang Terungkap Polisi, Sudah Gunakan Sistem Canggih
HARIANE – Modus mafia tanah telah dibongkar oleh Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Metro Jaya yang menangani kasus mafia tanah saat ini.
Modus mafia tanah dari tahun ke tahun terdapat modus baru yang disesuaikan dengan teknologi.
Menurut Dirreskrimum Polda Metro Jaya saat ini terdapat taktik canggih yang digunakan sebagai modus mafia tanah dalam beraksi.

Terdapat 5 modus mafia tanah yang dibongkar oleh Dirreskrimum Polda Metro Jaya

Melansir dari laman PMJ News, Kombes Pol Hengki Haryadi mengungkapkan setidaknya ada lima macam modus mafia tanah salah satunya dengan menggunakan sistem canggih.
Terdapat 10 kasus mafia tanah dari tahun 2020 hingga 2022 terdapat 30 orang tersangka diantaranya 13 orang pegawai BPN yang terdiri dari 6 pegawai tidak tetap dan 7 ASN. 2 orang merupakan ASN pemerintah, 2 orang pegawai kepala desa, 1 orang tersangka jasa perbankan, dan 12 orang tersangka sipil.
Lahan yang menjadi target dari sindikat mafia tanah ini ialah aset-aset pemerintah, badan hukum, maupun milik perseorangan.
BACA JUGA :
Kenali Modus Operandi Mafia Tanah dan Keterlibatan PPAT

1. Super Akun

Kombes Pol Hengki menuturkan pelaku memiliki akses ke akun yang dikelola dan masuk ke dalam system. Pelaku juga melakukan pengubahan data secara diam-diam.
“Jadi menggunakan akses illegal, mereka dapat melakukan input data, melakukan validasi perubahan data lahan milik pelaku dan akhirnya nanti bisa diubah oleh pemilik. Ini kami temukan tiga korban,” tutur Kombespol Hengki di Mapolda Metro Jaya Senin, 18 Juli 2022.
Modus ini merupakan modus yang canggih dan masih dalam proses penyidikan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025