Berita , Jatim

Ciptakan 12.000 Wirausaha di Kota Kediri Jadi Prioritas Prodamas Plus 2023, Begini Penjelasan Wali Kota

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Ciptakan 12.000 Wirausaha di Kota Kediri Jadi Prioritas Prodamas Plus 2023, Begini Penjelasan Wali Kota
Ciptakan 12.000 Wirausaha di Kota Kediri Jadi Prioritas Prodamas Plus 2023, Begini Penjelasan Wali Kota
1. Arah kebijakan pertama, alokasi anggaran maksimal Rp 100 juta per RT.
2. Arah kebijakan kedua, sasaran kegiatan RT dan/atau Kelurahan.
3. Arah kebijakan ketiga, mendukung pencapaian prioritas RPJMD 2019-2024 seperti Universal Health Coverage (UHC), penciptaan 12.000 wirausaha baru, pengembangan koperasi RW, 1 Kelurahan 1 Ruang Terbuka Hijau (RTH), dan Kampung Keren.
4. Arah kebijakan keempat, mendorong infrastruktur untuk menyelesaikan prioritas masalah skala kelurahan dan pengembangan potensi unggulan melalui pendanaan bersama.
Hasil dari musyawarah kelurahan adalah alokasi pendanaan infrastruktur paling sedikit sebesar 30 persen.
Dana tersebut nantinya akan digunakan untuk pemeliharaan gorong-gorong, drainase atau saluran air yang masih memiliki masalah genangan bagi kelurahan.
Pembangunan taman kelurahan, RTH, pemeliharaan atau pembangunan prasarana umum, serta pengembangan prasarana umum pendukung potensi wilayah juga termasuk dalam alokasi pendanaan tersebut.
Untuk faktor arah kebijakan Prodamas Plus Tahun Anggaran 2023, pencapaian prioritas RPJMD 2019-2024 akan menjadi fokus utama Pemkot Kediri.
Dengan adanya program Prodamas ini Abdullah Abu Bakar mengharapkan Kota Kediri bisa beres dengan adanya program ini.
Pada pencapaian prioritas RPJMD 2019-2024, penciptaan 12.000 wirausaha di Kota Kediri akan menjadi salah satu fokus utama Pemkot Kediri.****(Kontributor: Deslina Intan F.V)
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

PDIP Akan Kembali Dapatkan Jatah Kursi Ketua DPRD Gunungkidul

PDIP Akan Kembali Dapatkan Jatah Kursi Ketua DPRD Gunungkidul

Jumat, 10 Mei 2024 20:24 WIB
Awas Pancaroba, Demam Berdarah di Kota Yogyakarta Mulai Meningkat

Awas Pancaroba, Demam Berdarah di Kota Yogyakarta Mulai Meningkat

Jumat, 10 Mei 2024 17:34 WIB
Siapkan 6 Kereta Tambahan, 51 Ribuan Orang Tiba di Daop 6 Yogyakarta pada ...

Siapkan 6 Kereta Tambahan, 51 Ribuan Orang Tiba di Daop 6 Yogyakarta pada ...

Jumat, 10 Mei 2024 15:55 WIB
Persiapan Pilkada 2024, Sutrisna Wibawa Akui Telah Jalin Koalisi

Persiapan Pilkada 2024, Sutrisna Wibawa Akui Telah Jalin Koalisi

Jumat, 10 Mei 2024 15:35 WIB
Gunungkidul Ramai Wisatawan, Bukit Paralayang Watugupit Jadi Idola Baru

Gunungkidul Ramai Wisatawan, Bukit Paralayang Watugupit Jadi Idola Baru

Jumat, 10 Mei 2024 13:43 WIB
Detik-detik Penyelamatan Nelayan Korban Laka Laut di Pantai Sadeng, Perahu Tenggelam Dihantam Gelombang

Detik-detik Penyelamatan Nelayan Korban Laka Laut di Pantai Sadeng, Perahu Tenggelam Dihantam Gelombang

Jumat, 10 Mei 2024 11:52 WIB
Sempat Kejar-kejaran, 2 Orang Bersajam di Moyudan Sleman Diamankan

Sempat Kejar-kejaran, 2 Orang Bersajam di Moyudan Sleman Diamankan

Jumat, 10 Mei 2024 11:49 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 10 Mei 2024 Meroket, Naik Rp20 Ribu ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 10 Mei 2024 Meroket, Naik Rp20 Ribu ...

Jumat, 10 Mei 2024 11:41 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 11 Mei 2024 Lengkap: Pisces Penuh Pesona, Aquarius Dengarkan Suara ...

Ramalan Zodiak Sabtu 11 Mei 2024 Lengkap: Pisces Penuh Pesona, Aquarius Dengarkan Suara ...

Jumat, 10 Mei 2024 10:32 WIB
Lagi, Sampah Luar Daerah Dibuang Ke Gunungkidul

Lagi, Sampah Luar Daerah Dibuang Ke Gunungkidul

Jumat, 10 Mei 2024 10:18 WIB