Kesehatan , Artikel
10 Gejala Gula Darah Tinggi Penyebab Diabetes, Ketahui Gejalanya Sebelum Terlambat
Salsa Berlianthi Ariyanto
10 Gejala Gula Darah Tinggi Penyebab Diabetes, Ketahui Gejalanya Sebelum Terlambat
Ketika energi tersebut langsung dikeluarkan oleh urine dan tidak diserap oleh tubuh maka akan membuat berat badan turun secara terus menerus.
Biasanya orang dengan gejala gula darah tinggi penyebab diabetes ini dulunya mempunyai bentuk badan gemuk, karena mengkonsumsi makanan dan minuman yang manis-manis.
Ketika terkena gejala gula darah tinggi pada tubuh maka berat badan akan menurun dan tidak jarang terlihat kurus kering.