Idul Fitri 1444H

10 Tempat Wisata Yogyakarta Terpopuler yang Wajib Dikunjungi

profile picture Hanna
Hanna
Tempat wisata Yogyakarta terpopuler
Kawasan Tamansari, salah satu rekomendasi tempat wisata Yogyakarta terpopuler. (Foto: Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat)

HARIANE - Terdapat banyak pilihan tempat wisata Yogyakarta terpopuler mulai dari wisata alam, budaya, hingga sejarah yang bisa dikunjungi untuk mengisi waktu libur panjang. 

Di mana destinasi wisata di Yogyakarta ini memang sudah tidak perlu lagi diragukan akan kemegahan dan keindahan alam yang dipadukan dengan budaya lokal yang masih lestari hingga saat ini.

Lantas apa saja tempat wisata terpopuler di Yogyakarta? berikut informasi selengkapnya dilansir dari laman Kemenparekraf yang bisa disimak dibawah ini.

10 Tempat Wisata Yogyakarta Terpopuler

1. Keraton Yogyakarta

Tempat wisata Yogyakarta terpopuler
Kawasan Keraton Yogyakarta. (Foto:Dinas Kebudayaan Kota Yogyakarta)

Keraton yang wajib dikunjungi saat sedang berlibur ke Yogyakarta ini terletak di Kecamatan Kraton, Kota Yogyakarta. 

Salah satu tempat wisata sejarah dan budaya terpopuler ini sudah dibagun sejak 1755 oleh Sri Sultan Hamengkubuwono I.

Pada saat mengunjungi keraton Yogyakarta, selain dapat melihat keindahan arsitektur yang megah, pengunjung juga dapat mengunjungi museum yang berada di dalam keraton, yakni:

- Museum Lukisan
- Museum Sri Sultan Hamengkubuwono IX
- Museum Kereta
- Museum Batik

2. Taman Sari

tempat wisata yogyakarta terpopuler
Kawasan Tamansari. (Foto: Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat) 

Tempat wisata terpopuler selanjutnya adalah Taman Sari yang lokasinya tidak terlalu jauh dari Keraton Yogyakarta. 

Untuk mengunjunginya bisa dengan berjalan kaki, naik becak atau andong yang telah banyak tersedia di sekitar kawasan tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025
H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

Selasa, 25 Maret 2025
Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Selasa, 25 Maret 2025
Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Selasa, 25 Maret 2025