Gaya Hidup , Headline

10 Tips Menjaga Kecantikan Wajah secara Islami, Agar Tampil Menawan di Bulan Ramadhan

profile picture Admin
Admin
10 Tips Menjaga Kecantikan Wajah secara Islami, Agar Tampil Menawan di Bulan Ramadhan
10 Tips Menjaga Kecantikan Wajah secara Islami, Agar Tampil Menawan di Bulan Ramadhan

2. Hapus Rasa Cemburu dan Dengki

Sikap cemburu dan dengki dianggap sebagai sikap yang tercela karena dapat menghapus segala amal kebaikan dari manusia.
Seseorang yang suka cemburu dan iri maka wajahnya akan selalu terlihat gelap, berkerut, dan pucat.
Hal ini disebabkan karena dia jarang mendapatkan ketenangan dan kedamaian dalam hatinya.

3. Banyak Senyum

Tips menjaga kecantikan wajah secara Islami berikutnya adalah dengan banyak tersenyum. Seseorang yang suka lebih banyak tersenyum daripada murung maka otomatis wajahnya akan terlihat lebih cerah dan berseri.

4. Wudhu

Wudhu yang dilakukan sebelum melaksanakan sholat ternyata mengandung banyak manfaat.
Wudhu terbukti dapat menjaga kesehatan kulit karena dapat menghapus kotoran ringan yang melekat di kulit.
Sebagaimana sabda Rasulullah SAW dalam haditsnya, “Sesungguhnya aku menyeru seluruh umatku pada hari kiamat dalam keadaan ghurran muhajirin (wajah dan seluruh badan) bercahaya karena wudhunya, maka orang-orang yang mampu memanjangkan ghurran dia akan melakukannya,” (HR. Bukhari dan Muslim)

5. Kurangi Amarah

Tips menjaga kecantikan wajah secara Islami berikutnya adalah mengurangi amarah.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025