Gaya Hidup

2 Tanda Orang Berbohong, Bisa Diketahui Lewat Bahasa Tubuh ini

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
2 Tanda Orang Berbohong, Bisa Diketahui Lewat Bahasa Tubuh ini
Tanda orang berbohong dapat dilihat dari bahasa tubuh yang ditunjukkan. (Ilustrasi: Freepik/wayhomestudio)

HARIANE - Tanda orang berbohong rupanya dapat diketahui melalui beberapa isyarat yang terlihat.

Sejumlah isyarat atau tanda tersebut biasanya dapat dilihat dari bahasa tubuh yang ditunjukkan.

Hal itu juga meliputi ekspresi wajah dan cara orang tersebut berbicara.

Meski begitu, tidak mudah untuk mengenali bahwa bahasa tubuh yang ditunjukkan seseorang adalah tanda sedang berbohong.

Terkadang seseorang yang sedang gugup pun mengeluarkan suara yang bergetar, di mana bukan berarti orang itu sedang berbohong.

Atau bisa saja seseorang yang merasa tidak nyaman dengan kursi yang diduduki akan menunjukkan sikap gelisah.

Untuk mengetahui seseorang sedang berbohong secara lebih akurat, diperlukan tes polygraph atau lie detector (alat pendeteksi kebohongan).

Mengetahui Tanda Orang Berbohong Melalui Bahasa Tubuh dan Ekspresi Wajah

Untuk mengetahui seseorang sedang berbohong, dapat diketahui dari bahasa tubuh yang terlihat.

Seperti dirilis laman Simply Psychology, berikut beberapa hal yang dapat diperhatikan untuk mengetahui saat seseorang sedang berbohong.

1. Ekspresi Wajah

Ekspresi wajah ini meliputi pandangan mata, suara, rona wajah, serta gerakan bibir.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kenalkan Filosofi Kintsugi, Karya Seniman Ageng Marhaendika Ditampilkan di Artotel Suites Bianti

Kenalkan Filosofi Kintsugi, Karya Seniman Ageng Marhaendika Ditampilkan di Artotel Suites Bianti

Sabtu, 12 Oktober 2024 12:34 WIB
Modal 2 Botol Air Mineral, Pasangan Bisa Mesum di Warung Bukit Lampu Padang

Modal 2 Botol Air Mineral, Pasangan Bisa Mesum di Warung Bukit Lampu Padang

Sabtu, 12 Oktober 2024 12:22 WIB
Persiapan Haji 2025 : Kebijakan Murur dan Tanazul Diperkuat

Persiapan Haji 2025 : Kebijakan Murur dan Tanazul Diperkuat

Sabtu, 12 Oktober 2024 11:03 WIB
Wakil Ketua DPRD Gunungkidul Akan Terima Mobil Dinas Baru

Wakil Ketua DPRD Gunungkidul Akan Terima Mobil Dinas Baru

Sabtu, 12 Oktober 2024 11:02 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 12 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 12 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 12 Oktober 2024 10:59 WIB
Wow! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 12 Oktober 2024 Naik Lagi, Cek ...

Wow! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 12 Oktober 2024 Naik Lagi, Cek ...

Sabtu, 12 Oktober 2024 10:58 WIB
DP3 Sleman Kebut Pembangunan Irigasi Perpompaan di Kelompok Tani Tiwir Moyudan

DP3 Sleman Kebut Pembangunan Irigasi Perpompaan di Kelompok Tani Tiwir Moyudan

Jumat, 11 Oktober 2024 20:14 WIB
Digelar ke-6 Kalinya, Yogyakarta Komik Weeks 2024 Usung Tema Konsisten Sekuen

Digelar ke-6 Kalinya, Yogyakarta Komik Weeks 2024 Usung Tema Konsisten Sekuen

Jumat, 11 Oktober 2024 18:58 WIB
Pihak SLB N 2 Gunungkidul Angkat Bicara Terkait Kasus Kekerasan Guru Terhadap Muridnya

Pihak SLB N 2 Gunungkidul Angkat Bicara Terkait Kasus Kekerasan Guru Terhadap Muridnya

Jumat, 11 Oktober 2024 16:13 WIB
Distribusi Beras Bulog Pakai Kendaraan Bergambar Paslon, Sekda Bantul Layangkan Surat Teguran

Distribusi Beras Bulog Pakai Kendaraan Bergambar Paslon, Sekda Bantul Layangkan Surat Teguran

Jumat, 11 Oktober 2024 14:16 WIB