Gaya Hidup , Kesehatan

4 Ciri Orang Playing Victim, Pahami Cara yang Bisa Dilakukan untuk Menghadapinya

profile picture Irena Dyah Kristina
Irena Dyah Kristina
Ciri Orang Playing Victim
Salah satu ciri orang playing victim, yaitu suka menghindari tanggung jawab dengan selalu menyalahkan orang lain. (Foto: Freepik/ wayhomestudio)

2. Cenderung Bersikap Manipulatif

Orang yang mengaku-ngaku sebagai korban umumnya menggunakan teknik manipulasi emosional demi mendapatkan simpati dan perhatian dari orang lain.

Sikap manipulatif itu dapat ditunjukkan lewat kebiasaannya yang cenderung bersikap drama, sering mengeluh, bahkan bisa jadi sampai melakukan pemerasan emosional guna mengendalikan orang-orang di sekitarnya.

3. Mengabaikan Batasan Pribadi Orang Lain

Tanda orang playing victim selanjutnya adalah ia tak jarang merasa berhak untuk merenggut semua keuntungan dari pihak luar, sekalipun itu berarti harus mengesampingkan batasan pribadi orang lain.

Hal itu tampak ketika orang tersebut kerap meminta bantuan secara berlebihan hingga mengharapkan berbagai bentuk pengorbanan dari orang lain tanpa pernah menghargai kebutuhan atau batasan yang telah ditetapkannya.

4. Senantiasa Merasa Menjadi Korban

ciri orang playing victim
Orang yang playing victim sering kali mengeluh dan membuat dirinya seperti orang paling menderita. (Ilustrasi: Unsplash/Eric Ward)

Ciri si playing victim yang keempat yaitu senantiasa merasa menjadi korban. Menganggap diri sebagai korban dalam setiap situasi telah mengakar dalam kepribadian orang toxic satu ini.

Sehingga tidak heran apabila orang tersebut suka mengeluh tentang ketidakadilan hidup yang dialaminya atau bagaimana dirinya sering merasa teraniaya oleh pihak luar.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkab Kulon Progo dan BBPOM Jalin Nota Kesepakatan dalam Percepatan Perizinan Usaha Olahan ...

Pemkab Kulon Progo dan BBPOM Jalin Nota Kesepakatan dalam Percepatan Perizinan Usaha Olahan ...

Jumat, 20 September 2024 23:38 WIB
Lahan Tidur di Gamplong Sleman Berhasil Dioptimalkan, 8,8 Ton Padi Dipanen

Lahan Tidur di Gamplong Sleman Berhasil Dioptimalkan, 8,8 Ton Padi Dipanen

Jumat, 20 September 2024 23:35 WIB
Penataan PKL, Inovasi Tapa Bersila DKUMKPP Bantul Dilaunching

Penataan PKL, Inovasi Tapa Bersila DKUMKPP Bantul Dilaunching

Jumat, 20 September 2024 22:36 WIB
Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Jumat, 20 September 2024 18:52 WIB
Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Jumat, 20 September 2024 17:34 WIB
Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Jumat, 20 September 2024 17:16 WIB
Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Jumat, 20 September 2024 17:14 WIB
Pasang Ratusan Kilometer Jaringan Fiber Optik, Abdul Halim Muslih Komitmen Akses Internet Merata ...

Pasang Ratusan Kilometer Jaringan Fiber Optik, Abdul Halim Muslih Komitmen Akses Internet Merata ...

Jumat, 20 September 2024 16:29 WIB
Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Jumat, 20 September 2024 10:58 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 20 September 2024 10:52 WIB