Berita , Pilihan Editor

4 Hektar Ladang Ganja di Aceh Besar Dimusnahkan, Jumlah Pohonnya Mencapai Ribuan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
4 Hektar Ladang Ganja di Aceh Besar Dimusnahkan, Jumlah Pohonnya Mencapai Ribuan
4 Hektar Ladang Ganja di Aceh Besar Dimusnahkan, Jumlah Pohonnya Mencapai Ribuan
HARIANE – 4 hektar ladang ganja di Aceh Besar berhasil dimusnahkan oleh tim dari kepolisian.
Pemusnahan 4 hektar ladang ganja di Aceh Besar merupakan bentuk komitmen dari kepolisian untuk memberantas narkotika.
Lalu bagaimana proses pemusnahan 4 hektar ladang ganja di Aceh Besar? Simak berita selengkapnya dibawah ini.

4 Hektar Ladang Ganja di Aceh Besar Dimusnahkan

pemusnahan ganja di aceh besar
Polisi musnahkan 4 hektar ladang ganja di Aceh Besar (Foto:Pexels/ Aphiwat chuangchoem)
Sejak beberapa tahun yang lalu, Indonesia sedang gencar-gencarnya memerangi narkoba yang sering kali meresahkan masyarakat.
Tidak heran jika akhirnya banyak anggota kepolisian yang melakukan penyelidikan berminggu-minggu guna memberantas narkotika jenis apapun di Indonesia.
Dilansir dari laman TB News, telah ditemukan empat hektar tanaman ganja di salah satu desa yang ada di Aceh Besar.
Penemuan ini tentu segera ditindak lanjuti oleh Kapolres setempat dan akhirnya diputuskan untuk memusnahkan ladang ganja seluas empat hentar tersebut.
BACA JUGA : Peredaran Narkoba Jaringan Internasional Berhasil Digagalkan, Polisi Amankan 44 Kg Sabu
Kapolres Aceh Besar AKBP Charlie Syahputra Bustamam, S.I.K, M.H., memimpin langsung upaya pemusnahan ladang ganja.
Empat hektar ladang ganja di Aceh Besar yang dimusnahkan berlokasi di Desa Maheng, Kecamatan Kuta Cot Glie, Aceh Besar.
Kapolres Aceh Besar mengaku kalau lokasi ladang ganja yang dimusnahkan amat jauh. Perlu waktu tiga jam berjalan kaki untuk sampai ke lokasi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 05 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Sabtu, 05 April 2025
Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Sabtu, 05 April 2025
Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025