Gaya Hidup , Kesehatan

5 Manfaat Daun Kelor Bagi Kesehatan, Tanaman Herbal yang Ingin Saingi Ginseng Korea

profile picture Fatimah Az Zahra
Fatimah Az Zahra
Manfaat daun kelor
Terdapat banyak manfaat daun kelor yang sering dijadikan obat herbal tradisional. (Foto: Pixabay/Svibhandik)

HARIANE – Daun kelor memang sudah sering digunakan sebagai obat herbal tradisional. Salah satu manfaat daun kelor yaitu dapat mencegah terkena resiko penyakit kanker.

Berdasarkan informasi dari laman resmi Puskesmas Bagan Punak, daun kelor mengandung banyak nutrisi di antaranya antioksidan, vitamin c, beta karoten, quercetin, dan chlorogenic acid. 

Selain itu, daun kelor juga mengandung magnesium dan zat besi yang dapat mencegah terjadinya darah rendah.

Semangkuk daun kelor atau sekitar 21 gram mengandung protein nabati sebanyak 2 gram. Oleh karena itu, daun ini juga bisa dijadikan sebagai jamu, teh herbal maupun suplemen.

Manfaat daun kelor setiap 21 gram mengandung 2 gram protein nabati yang dapat dijadikan sebagai jamu, teh herbal maupun suplemen. (Foto: Pixabay/Ninetechno)

Tidak heran jika Kemenkes ingin daun kaya manfaat ini mampu menyaingi ginseng Korea.

Berikut beberapa manfaat daun kelor yang sering dijadikan obat herbal tradisional.

1.    Menurunkan Kadar Gula Darah

Sebuah studi dilakukan kepada enam orang dengan penyakit diabetes yang menambahkan 50 gram daun kelor pada makanannya. Hasilnya orangorang tersebut mampu mengurangi kenaikan gula darah sebesar 21%.

Hal tersebut diyakini para ilmuwan sebagai efek dari senyawa tanaman seperti isothiocyanate. Cara ini dinilai sangat praktis untuk orang-orang yang memiliki penyakit diabetes.

2.    Menurunkan Berat Badan

Orang-orang melakukan banyak cara agar bisa menurunkan berat badan. Mulai dari diet, mengonsumsi suplemen tertentu dan lain sebagainya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025