Gaya Hidup , Teknologi

5 Tips Membeli Kamera untuk Pemula, Perhatikan Agar Tidak Salah Pilih

profile picture Rini Agustin
Rini Agustin
5 Tips Membeli Kamera untuk Pemula, Perhatikan Agar Tidak Salah Pilih
5 Tips Membeli Kamera untuk Pemula, Perhatikan Agar Tidak Salah Pilih
BACA JUGA : 6 Tips Aman Mengonsumsi Obat Sirup dan Cara Menyimpan yang Tepat Menurut BPOM

4. Pilih Kamera yang Modelnya Bagus dan Nyaman Digunakan

Tips membeli kamera untuk pemula berikutnya adalah memilih model kamera. Jangan hanya fokus pada fiturnya saja, lebih baik memilih kamera dengan model yang disukai.
Hal ini nantinya sangat menentukan kenyamanan dalam menggunakannya.
Untuk pemula sendiri lebih baik membeli kamera dengan model point and shoot atau mirrorless yang cenderung lebih ringan digunakan tanpa terasa berat.
Karena kamera yang bentuknya lebih berat tentunya akan menyulitkan diri sendiri dalam menggunakannya.
Calon fotografer bisa memilih beberapa jenis kamera, seperti kamera pocket, kamera mirrorless, kamera DSLR, hingga action cam.
Mulai dari kamera pocket yang mudah dibawa kemana-mana karena ukurannya yang kecil, hingga kamera DSLR yang berat namun banyak juga digunakan profesional bisa menjadi pilihan.
Selain itu, ada juga mirrorless dengan berbagai kecanggihannya hingga action cam untuk pemula yang suka petualangan.
BACA JUGA : 4 Tips Lulus JLPT N1, 2 Diantaranya Buat Peserta Ini Berhasil Mendapat Skor Sempurna

5. Tentukan Sensor Kamera Sesuai dengan Kebutuhan

Sensor dipakai oleh setiap kamera untuk menangkap objek yang diinginkan. Ada banyak variasi yang bisa dipilih antara lain Full Frame, APS-C, Four Third, dan masih banyak lagi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025