Berita , D.I Yogyakarta

6 Fakta Ibu Bunuh Bayinya di Gunungkidul, Pelaku Menyerahkan Diri ke Polisi

profile picture Andi May
Andi May
Fakta - Fakta Ibu Bunuh Bayinya di Gunungkidul
Kepolisian menyita sejumlah barang bukti yang berkaitan dengan penghilangan nyawa dan pembuangan bayi yang dilakukan pelaku di Gunungkidul. (Foto: Dokumentasi Polres Gunungkidul).

Pelaku aksi keji itu dilakukan oleh istri atau ibu kandung dari bayi tersebut berdasarkan penyelidikan dan keterangan saksi. 

3. Ibu Kandung menyerahkan diri ke kepolisian. 

Edy membeberkan ibu kandung atau pelaku dari penghilangan nyawa dan pembuangan bayi itu menyerahkan diri ke Polres Gunungkidul, Selasa 31 Oktober 2023 lalu. 

"Setelah memenuhi dua unsur alat bukti, kami tetapkan sang ibu menjadi tersangka," beber Edy. 

4. Pelaku bunuh bayinya setelah melahirkan

Edy mengungkap kronolgis pembunuhan bayi lalu di buang di depan teras bengkel oleh pelaku atau ibunya sendiri. 

"Dari pengakuan tersangka, Setelah proses kelahiran, oleh pelaku berusaha menghilangkan nyawa korban (bayi) dengan cara membekap mulut dan membungkus dengan handuk lalu ditaruh didalam kantong plastik kemudian disimpan di dalam kardus di atas lemari pakaian pelaku," ungkap Edy. 

Selain tersangka, kepolisian juga mengamankan barang bukti berupa plastik loreng, handuk warna coklat, pakaian yang dikenakan tersangka dan satu buah kardus. 

5. Motif sang ibu tega menghabisi nyawa bayi kandungnya sendiri. 

Kepada polisi, tersangka I mengaku tega melakukan aksi keji lantaran malu kepada omongan tetangga jika tersangka mempunyai anak tetapi tidak bisa mengurusnya. 

"Selain itu, karena faktor ekonomi, dan juga takut tidak bisa mengurus anaknya," ucapnya. 

6. Tersangka terancam 15 tahun penjara. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Jumat, 17 Mei 2024 13:16 WIB
5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

Jumat, 17 Mei 2024 13:14 WIB
Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:44 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Jumat, 17 Mei 2024 09:53 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jumat, 17 Mei 2024 08:43 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jumat, 17 Mei 2024 08:42 WIB
Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 17 Mei 2024 08:38 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Jumat, 17 Mei 2024 08:09 WIB