Berita

75.000 Tiket Kereta untuk Nataru Telah Terjual, Jogja Jadi Salah Satu Tujuan Favorit

profile picture Tim Red 3
Tim Red 3
75.000 Tiket Kereta untuk Nataru Telah Terjual, Jogja Jadi Salah Satu Tujuan Favorit
75.000 tiket kereta untuk Nataru telah terjual. (Instagram/@kai121_)

HARIANE - Penjualan tiket kereta untuk Nataru (Natal dan tahun baru) mulai dilakukan sejak Selasa, 7 November 2023.

Pemesanan tiket kereta untuk Nataru dapat dilakukan melalui aplikasi Access by KAI dan berbagai kanal resmi lainnya.

Dalam ketentuan yang dirilis KAI, pemesanan tiket untuk masa libur Natal dan tahun baru dapat dilakukan pada H-45 sebelum keberangkatan.

Sejak dibuka hingga Senin, 13 November 2023, puluhan ribu tiket kereta telah dijual oleh PT KAI Daop 1 Jakarta.

PT KAI Daop 1 Jakarta Catat 75.000 Tiket Kereta Telah Terjual

Dirilis melalui akun Instagram resminya, KAI telah menyiapkan 3.888 perjalanan kereta jarak jauh reguler dengan 2,2 juta kursi.

Sementara untuk KA lokal telah disiapkan 1.296 perjalanan KA reguler dengan 521.000 kursi.

PT KAI Daop 1 Jakarta mencatat per Senin, 13 November 2023 setidaknya 75 ribu tiket KA telah terjual.

Disampaikan Executive Vice President KAI Daop 1 Jakarta, Iwan Eka Putra bahwa tiket yang terjual tersebut untuk keberangkatan dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen.

"Berdasarkan data Senin 13 November 2023, sekitar 75.000 tiket untuk keberangkatan masa Angkutan Nataru dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen telah terjual," ungkapnya, seperti dilansir dari PMJ News.

Dari jumlah tersebut, mayoritas pemesanan dilakukan untuk jadwal keberangkatan pada tanggal favorit, yakni pada tanggal 22 dan 23 Desember 2023.

Pada tanggal-tanggal tersebut, tingkat okupansi penumpang telah mencapai 50 hingga 60 persen.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB