Teknologi

8 Cara Mengatasi Gmail Tidak Bisa Mengirim Pesan, Hapus Cache Hingga Perhatikan Aturan Penggunaan Gmail

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Cara Mengatasi Gmail Tidak Bisa Mengirim Pesan
Cara mengatasi Gmail tidak bisa mengirim pesan. (Ilustrasi:Freepik/rawpixel.com)

Akibatnya, akan ada gangguan transmisi data atau kehilangan paket data, yang dapat menyebabkan kesalahan pengiriman atau timeout.

6. Periksa Ukuran Email

Cara mengatasi Gmail tidak bisa mengirim pesan berikutnya adalah memeriksa ukuran file. Meskipun Gmail memungkinkan untuk melampirkan lebih dari satu file, ukuran keseluruhan email tidak boleh melebihi 25 MB.

Selain itu, Gmail tidak mengompres file. Hal ini bagus karena menjaga kualitas file, terutama jika mereka adalah video atau foto.

Jika file melebihi ukuran yang ditentukan, pengguna akan mendapatkan kesalahan pengiriman. Namun dapat mengatasi ini dengan mengompres file sebelum mengunggahnya ke email.

7. Periksa apakah Alamat Email Penerima Valid

Cara mengatasi Gmail tidak bisa mengirim pesan selanjutnya dengan memeriksa alamat email penerima.

Selama memasukkan alamat email penerima dalam format yang ditentukan oleh Gmail, Gmail akan menerimanya. Namun, ini tidak berarti bahwa alamat email tersebut valid.

Jika alamat email tidak valid, pengirim akan segera mendapatkan pemberitahuan kesalahan bahwa email tidak dapat dikirimkan.

8. Gmail Telah Memblok Akun Pengirim

Gmail mungkin telah memblok akun pengirim. (Foto:twitter/udahmoveonn)

Cara mengatasi Gmail tidak bisa mengirim pesan yang terakhir adalah dengan memeriksa aturan penggunaan email.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025