Gaya Hidup

Ada Apa dengan EO Juwana Creative? Kisruh Acara Musik di Jogja Batal Hingga Refund Tak Jelas

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
eo juwana creative
Kisruh event musik di Jogja yang dibuat oleh EO Juwana Creative dibatalkan, pembeli tiket kesulitan dapatkan refund. (Foto: Juwana Creative)
eo juwana creative
Media sosial Jogja Koplo Fest 2 masih ramai oleh para pemegang tiket yang menuntut soal penyelenggaraan event. (Foto: Instagram/jogjakoplo_fest)

Belum selesai urusan event sebelumnya, Juwana Creative diduga memecah diri atau berganti nama dan membuat acara lain baik di Jogja maupun di luar kota. 

Crowdland Fest yang diadakan oleh EO Sunshine CRV diduga dikerjakan oleh orang-orang yang sama dengan Juwana Creative. 

Pun GEH Fest yang rencananya diadakan di Lampung pada 5-6 Agustus 2023, media sosialnya digeruduk oleh netizen dengan beragam komentar negatif.

Ada yang menjual tiketnya dengan berbagai alasan, ada yang memberikan peringatan pada yang lain karena EO yang diduga bodong, ada juga yang menuntut soal refund tiket di event Juwana Creative lainnya. 

Batalnya event yang sudah terjual habis tiketnya hingga tidak ada kejelasan dan komunikasi antara manajemen artis dengan pihak panitia pun mengundang tanda tanya. Ada apa dengan Juwono Creative?

Padahal, meski baru tapi Juwono Creative sudah memiliki pengalaman melaksanakan dua event yang terbilang cukup sukses sebelumnya.

Serasa Nada dan Jogja Koplo Festival seri pertama berhasil digelar dan berhasil menyedot massa festival goers dengan mengundang nama-nama artis ternama. 

Kini, dengan gelombang pembatalan event musik di Jogja pada waktu yang mepet dengan jadwal pelaksanaannya membuat sebagian masyarakat khawatir dengan kepercayaan para artis dengan EO di Jogja.

Hal ini juga bisa jadi berakibat secara tidak langsung terhadap industri pariwisata di Jogja karena event-event musik seharusnya bisa jadi ajang untuk menggerakkan perekonomian daerah, selain menjadi sumber hiburan. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025