Berita

Alasan Iwan Bule Ucap Hadirin yang Berbahagia Saat Konferensi Pers Stadion Kanjuruhan

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Alasan Iwan Bule Ucap Hadirin yang Berbahagia Saat Konferensi Pers Stadion Kanjuruhan
Alasan Iwan Bule Ucap Hadirin yang Berbahagia Saat Konferensi Pers Stadion Kanjuruhan
HARIANE – Alasan Iwan Bule ucap hadirin yang berbahagia saat mengadakan konferensi pers di Stadion Kanjuruhan, Malang, pada Minggu 2 Oktober 2022 diungkap oleh Ketua Umum PSSI itu.
Alasan Iwan Bule ucap hadirin yang berbahagia disebutnya karena sedang berada di bawah tekanan psikis yang cukup besar atas terjadinya tragedi sepak bola yang menewaskan 135 orang penonton tersebut.
Selain itu, alasan Iwan Bule ucap hadirin yang berbahagia juga disebutnya sebagai efek dari kurang tidur karena dirinya langsung terjun mengurusi korban Stadion Kanjuruhan begitu mendengar kabar soal tragedi mematikan itu.
Sempat menjadi bulan-bulanan netizen karena keceplosan mengucap hadirin yang berbahagia di tengah suasana duka, Iwan Bule mengaku ingin fokus pada korban Stadion Kanjuruhan dibandingkan membela dirinya di hadapan publik.
BACA JUGA : Tragedi Kanjuruhan : Iwan Bule Mangkir dari Panggilan Penyidik, Ternyata Lakukan Hal Ini

Alasan Iwan Bule Ucap Hadirin yang Berbahagia Karena Gugup dengan Situasi Tragedi yang Memilukan

alasan Iwan Bule ucap hadirin yang berbahagia
Iwan Bule berikan pernyataan dengan mengucapkan hadirin yang berbahagia saat konferensi pers bersama dengan Kapolri Listyo Sigit Prabowo. (Foto: Instagram/mochamadiriawan84)
Iwan Bule memberikan klarifikasinya saat menjadi bintang tamu di kanal YouTube Deddy Corbuzier yang diunggah pada Rabu, 2 November 2022.
Dalam penjelasannya, pria bernama lengkap Mochamad Iriawan ini mengaku gugup dengan situasi yang terjadi pasca kejadian Stadion Kanjuruhan.
Iwan Bule juga menyebutkan dirinya tidak dengan sengaja mengeluarkan kata sambutan hadirin yang berbahagia, namun situasinya kala itu membuat psikisnya terasa tertekan.
“Saya belum tidur sampai pagi, sorenya juga kita melihat ke rumah sakit melihat korban yang cukup banyak. Otomatis tekanan kepada saya kan psikologis luar biasa,” terangnya.
“Jadi saya tidak sengaja juga bicara itu, nggak mungkin lah saya bicara berbahagia,” tambahnya.
BACA JUGA : Respon Iwan Bule Terkait Sanksi FIFA untuk Indonesia yang Tidak Dijatuhkan
alasan Iwan Bule ucap hadirin yang berbahagia
Iwan Bule lebih pilih sibuk mengunjungi korban Stadion Kanjuruhan ketimbang bela diri soal salah ucap hadirin yang berbahagia. (Foto: Instagram/mochamadiriawan84)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Modal PNM Mekaar Merajut Benang-benang Harapan Supartini dan Komunitas Perempuan Difabel di Bantul

Modal PNM Mekaar Merajut Benang-benang Harapan Supartini dan Komunitas Perempuan Difabel di Bantul

Jumat, 16 Mei 2025
12 Kalurahan di Gunungkidul Sudah Mendirikan Koperasi Merah Putih, Mana Saja?

12 Kalurahan di Gunungkidul Sudah Mendirikan Koperasi Merah Putih, Mana Saja?

Jumat, 16 Mei 2025
Penumpang Melonjak 65 Persen Selama Libur Waisak, Humas KAI Daop 6 Yogyakarta Ungkap ...

Penumpang Melonjak 65 Persen Selama Libur Waisak, Humas KAI Daop 6 Yogyakarta Ungkap ...

Jumat, 16 Mei 2025
Tabrakan di Jalan Jogja-Wonosari Piyungan Bantul, Dua Pengendara Luka Patah Tulang

Tabrakan di Jalan Jogja-Wonosari Piyungan Bantul, Dua Pengendara Luka Patah Tulang

Jumat, 16 Mei 2025
Kesejahteraan Ternak Kurban Jangan Diabaikan! Ini Pesan Penting Pakar UGM untuk Hewan Sebelum ...

Kesejahteraan Ternak Kurban Jangan Diabaikan! Ini Pesan Penting Pakar UGM untuk Hewan Sebelum ...

Jumat, 16 Mei 2025
Harga Kelapa Santan di Pasar Bantul Melambung Tinggi, Capai Rp 18 Ribu/Butir

Harga Kelapa Santan di Pasar Bantul Melambung Tinggi, Capai Rp 18 Ribu/Butir

Jumat, 16 Mei 2025
Ratusan Atlet Kontingen Kabupaten Sleman Dilepas untuk Ikuti POPDA 2025

Ratusan Atlet Kontingen Kabupaten Sleman Dilepas untuk Ikuti POPDA 2025

Jumat, 16 Mei 2025
SD Negeri Kledokan Segera Direnovasi, Ditargetkan Selesai Akhir Agustus Mendatang

SD Negeri Kledokan Segera Direnovasi, Ditargetkan Selesai Akhir Agustus Mendatang

Jumat, 16 Mei 2025
Gagal Kabur, Dua Jambret di Kretek Bantul Dibekuk Usai Dikejar Warga

Gagal Kabur, Dua Jambret di Kretek Bantul Dibekuk Usai Dikejar Warga

Jumat, 16 Mei 2025
Tragis, Bocah 10 Tahun Tewas Tenggelam di Kubangan Bekas Tambang Pasir di Sedayu ...

Tragis, Bocah 10 Tahun Tewas Tenggelam di Kubangan Bekas Tambang Pasir di Sedayu ...

Jumat, 16 Mei 2025