Berita , Jatim

Banjir di Kalibaru Banyuwangi 3 November 2022, Beberapa Titik Rendaman Tinggi hingga Terjadi Jalan Amblas Rusak Parah

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Banjir di Kalibaru Banyuwangi 3 November 2022, Beberapa Titik Rendaman Tinggi hingga Terjadi Jalan Amblas Rusak Parah
Banjir di Kalibaru Banyuwangi, sejumlah titik alami jalan amblas. (Foto: Instagram/Banyuwangi 24 Jam)
HARIANE - Peristiwa Banjir di Kalibaru Banyuwangi hari ini, Kamis, 3 November 2022, merendam pemukiman warga. Banjir tersebut berada di wilayah utara dan timur Kecamatan Kalibaru, Kabupaten Banyuwangi.
Diketahui Banjir di Kalibaru Banyuwangi pada malam hari ini sangat meresahkan warga sekitar. Banjir yang disertai hujan deras tersebut melanda wilayah Kalibaru dan membuat sejumlah warga panik.
Menurut warta dari akun Instagram Banyuwangi 24 Jam, Banjir di Kalibaru Banyuwangi mengakibatkan sejumlah titik mengalami kerusakan. Kerusakan itu adalah berupa amblasnya jalanan di wilayah Kalibaru.
"Hujan deras di Kalibaru mengakibatkan beberapa rumah di wilayah Utara Ban Kalibaru Wetan terendam banjir. Kamis (3/11)," tulis akun Instagram Banyuwangi 24 Jam.
BACA JUGA : 5 Penyebab Set Top Box Cepat Rusak, Lengkap dengan Tips Merawat TV Digital Supaya Awet

Titik Banjir di Kalibaru Banyuwangi

Berdasarkan info lanjutan dari Banyuwangi 24 Jam, belum dapat dipastikan berapa rumah yang terendam oleh Banjir. Beredar video amatir Banjir yang merendam pada malam hari di wilayah Kalibaru.
"Belum di ketahui pasti berapa rumah yang terendam banjir. Tidak hanya di utara ban Kalibaru Wetan tetapi dibeberapa wilayah di Kecamatan Kalibaru juga terendam banjir," tulis akun Instagram Banyuwangi 24 Jam.
Banjir di Kalibaru Banyuwangi tersebut viral di media sosial saat ini. Banyak netizen yang bersimpati dan ikut sedih atas musibah yang dialami warga Banyuwangi.
"Jalan banyak yg jelek, resapan banyak yg kurang, anggaran gak kurang2, pemda ini ngapain aja kerjanya??," tulis akun Instagram @edosyahnizar.
BACA JUGA : Update Waroeng SS Potong Gaji Karyawan Rp 300 Ribu, Batal Setelah Direktur WSS Indonesia Diperiksa Kemnaker
"Ya Allah...lindungilah msyarakat kalibaru...smga trlepas dr malapetaka...," tulis akun Instagram @mbokewestrinega.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025
Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Minggu, 30 Maret 2025
12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

Sabtu, 29 Maret 2025