Berita , Jabar

Nahas, 4 Korban Tewas dalam Laka Sumur di Cianjur dengan Kedalaman 15 Meter

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
korban tewas usai jatuh ke sumur di Cianjur
4 korban tewas usai jatuh ke sumur di Cianjur dengan kedalaman 15 meter. (Foto: Instagram/basarnasjabar)

HARIANE - Empat korban tewas akibat jatuh ke sumur di Cianjur saat saling berusaha menolong pada hari Rabu kemarin, 6 Maret 2024.

Kejadian nahas ini terjadi di Kp. Panahegan Rt 03 Rw 02 Desa Gasol Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur Jawa Barat.

Peristiwa terjadi sekitar pukul 14.30 WIB hingga selang beberapa jam keempat korban dapat terevakuasi ke tas oleh tim SAR.

Kronologi Korban Tewas usai Jatuh ke Sumur di Cianjur 6 Maret 2024

Basarnas Jabar telah melaporkan adanya peristiwa tragis yang terjadi di sebuah sumur dengan kedalaman mencapai 15 meter.

Korban tewas usai jatuh ke sumur di Cianjur
Proses evakuasi keempat korban korban berlangsung selama beberapa jam. (Foto: Instagram/basarnasjabar)

Telah dilaporkan adanya 4 orang tercebur ke dalam sumur yang memiliki kedalaman sekitar 15 meter di Cianjur. 

Kejadian ini berawal dari ketika korban pertama hendak memperbaiki pompa air namun terjatuh ke dalam sumur.

Salah satu rekan korban mencoba membantu namun naas justru bernasib sama, ikut terjatuh ke dalam sumur.

Kejadian tersebut terulang sampai dengan korban keempat ketika berupaya untuk menolong.

Setelah peristiwa tersebut, 2 orang saksi segera melaporkan ke polsek Cugenang sekitar pukul 15.00 WIB untuk meminta bantuan.

Mendapatkan laporan tersebut Unit Siaga SAR Cianjur langsung terjun ke lokasi dan tiba sekitar pukul 16.58 WIB, mereka langsung berkoordinasi dengan SAR gabungan kemudian mempersiapkan peralatan untuk mengevakuasi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB