Ekbis

Cara Dapat Dividen Saham Sebagai Sumber Penghasilan Pasif yang Mudah

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Cara Dapat Dividen Saham Sebagai Sumber Penghasilan Pasif yang Mudah
Cara dapat dividen saham yang bisa jadi sumber penghasilan tanpa kerja. (Ilustrasi: Pexels/Anna Nekrashevich)

HARIANE - Cara dapat dividen saham berikut ini bisa disimak bagi yang ingin mengetahui langkah-langkah mendapatkan pendapatan pasif dari saham perusahaan.

Menurut OJK, dividen adalah salah satu keuntungan dari membeli saham perusahaan di mana investor akan mendapatkan bagian keuntungan perusahaan yang dibagikan pada pemegang saham. 

Dengan demikian, tips investasi ini bisa jadi cara untuk menambah pundi-pundi karena apabila perusahaan yang sahamnya dibeli mengalami kinerja yang baik, keuntungan yang dibagi pada para pemegang saham bisa jadi tambahan penghasilan yang cukup menguntungkan.

Membeli saham yang membagi dividen cukup mudah di mana investor hanya perlu membuka akun, pilih saham perusahaan, kemudian pantau terus kinerja perusahannya. 

Tutorial Cara Dapat Dividen Saham yang Mudah

Membuat akun untuk membeli saham pada umumnya membutuhkan informasi personal dari investor yang akan diberikan pada broker. 

Informasi pribadi yang biasanya diminta antara lain adalah identitas diri, NIK, dan juga jumlah aset atau penghasilan yang dimiliki. 

Dilansir dari laman Investopedia, berikut adalah langkah beli saham agar punya pendapatan pasif dari dividen.  

1. Buka Akun Broker

Langkah pertama yang bisa dilakukan untuk beli saham adalah dengan membuka akun di aplikasi investasi. Membuka akun untuk beli saham prosesnya cepat dan tidak membutuhkan biaya. 

Memilih broker atau aplikasi investasi untuk dapat dividen saham cenderung lebih mudah dibandingkan dengan gaya trading yang lainnya sehingga bisa pilih broker mana saja yang sudah tersedia saat ini. 

Ketika memilih aplikasi broker yang akan digunakan untuk berinvestasi, perhatikan biaya-biaya yang dikenakan kepada investor termasuk biaya penarikan dana investasi. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025