Berita , Nasional

Cara Melihat Gerhana Matahari Hibrida 20 April 2023, Bisa Secara Langsung Maupun Online

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Melihat Gerhana Matahari Hibrida 20 April 2023
Cara melihat gerhana matahari hibrida 20 April 2023 secara langsung maupun online ternyata begini. (Foto: Freepik/ kjpargeter)

HARIANE - Bagi sebagian orang, cara melihat gerhana matahari hibrida 20 April 2023 mungkin adalah hal yang penting untuk diketahui.

Mengingat fenomena gerhana matahari hibrida ini ternyata tergolong peristiwa gerhana yang relatif cukup langka.

Setelah ini akan diinformasikan bagaimana cara melihat gerhana matahari hibrida baik secara langsung maupun online.

Akan tetapi, sebelum membahas cara melihat gerhana matahari hibrida, cek dahulu maksud dari fenomena tersebut.

Fenomena Gerhana Matahari Hibrida

Cara Melihat Gerhana Matahari Hibrida 20 April 2023
Sebelum tahu cara melihat gerhana matahari hibrida 20 April 2023,
ketahui informasi fenomenanya dahulu. (Foto: Freepik/ kjpargeter)

Dihimpun dari akun Instagram resmi BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika), fenomena gerhana matahari hibrida atau hibrid ini adalah peristiwa gerhana matahari total dan cincin yang terjadi secara berurutan dalam satu gerhana.

Kejadian ini rupanya sangat jarang terjadi. Menurut laman TravelQuest International, pada abad ini ada tujuh gerhana matahari hibrida yang akan terjadi.

Sebelum tahun 2023, gerhana ini pernah terjadi pada 2013 lalu. Lalu, setelah tahun 2023, gerhana ini akan datang lagi pada 2031 mendatang.

BMKG menyampaikan posisi orang yang melihat gerhana ini juga mempengaruhi besar magnitudo yang dapat dilihat atau diamati.

Jadi, semua orang tak akan bisa mengamati gerhana matahari total dan cincin secara bersamaan maupun di lokasi yang sama pada 20 April 2023.

Menurut data BMKG, sebagian wilayah Indonesia dapat melihat gerhana matahari sebagian. Sedangkan gerhana matahari total hanya dapat diamati di Pulau Biak dan Pulau Kisar.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025