Berita , Nasional

Cara Mengatasi Terlanjur Klik Link Penipuan atau Mengunduh APK Berbahaya, Lakukan Langkah-langkah Berikut

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Mengatasi Terlanjur Klik Link Penipuan
Cek cara mengatasi terlanjur klik link penipuan atau mengunduh APK berbahaya. (Foto: Freepik/ stockking)

HARIANE - Tak semua orang mengetahui cara mengatasi terlanjur klik link penipuan atau APK.

Oleh karena itu, masyarakat sebaiknya tahu cara mengatasi penipuan link atau tautan.

Tak hanya itu saja, cara mengatasi penipuan APK juga perlu diketahui agar tak banyak masyarakat yang mengalami kejadian serupa.

Berikut informasi terkait penipuan sekaligus cara mengatasi kedua masalah tersebut.

Penipuan Link atau APK

Cara Mengatasi Terlanjur Klik Link Penipuan
Inilah informasi terkait penipuan link atau APK yang wajib dipahami.
(Ilustrasi: Instagram/ polrestamalangkotaofficial)

Semakin canggihnya teknologi, tak dipungkiri akan ada banyak kejahatan pula yang dilakukan melalui smartphone.

Akhir-akhir ini, marak terjadi penipuan link atau APK yang disebarkan melalui aplikasi chatting seperti Whatsapp.

Biasanya penipu APK tersebut mengirim file berupa PDF atau lainnya melalui pesan kepada orang lain secara acak.

File atau dokumen tersebut dapat berupa surat E-Tilang, list order, undangan acara, kupon e-commerce, dan masih banyak jenis lainnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 05 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Sabtu, 05 April 2025
Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Sabtu, 05 April 2025
Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025