Gaya Hidup

Cara Menghadapi Anak Tantrum, Ketahui Penyebab dan Cara Mencegahnya

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Cara Menghadapi Anak Tantrum, Ketahui Penyebab dan Cara Mencegahnya
Cara Menghadapi Anak Tantrum, Ketahui Penyebab dan Cara Mencegahnya
Cara menghadapi anak tantrum tergantung pada usia mereka. Untuk balita, tetap dekati anak, berikan kenyamanan pada mereka dan yakinkan bahwa Anda memahami perasaan mereka.
Untuk anak yang lebih besar, Anda dapat menggunakan teknik lima langkah untuk menenangkan, yaitu kenali emosi, labeli emosi yang dirasakan, berikan jeda waktu, berikan dukungan saat anak sudah tenang dan terakhir atasi masalah yang memicu tantrum.
Selain itu, ada beberapa hal yang dapat dilakukan untuk menghadapi anak tantrum seperti berikut ini.
1. Pastikan bahwa anak Anda dan orang lain berada di posisi yang aman, Anda bisa membawa anak Anda ke tempat lain.
2. Setelah anak berada di tempat yang aman, bicaralah dengan pelan dan suara yang rendah.
3. Jangan beradu argumen dengan anak yang sedang tantrum, tetap diam sampai mereka tenang.
4. Tetap konsisten terhadap tuntutan dari anak. Hal ini akan membuat anak menyadari bahwa amukan tidak akan membuat mereka mendapatkan yang mereka mau.
5. Hibur anak saat sudah tenang.
Selain cara menghadapi anak tantrum tersebut, yang paling penting adalah menjaga perasaan agar tetap tenang dalam menghadapi anak yang sedang tantrum. Hal ini akan menjadi contoh perilaku tenang kepada anak. **** (Kontributor: Tri Lestari)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB