Berita , Artikel

Ciri Hewan Ternak Terkena PMK, Peternak Wajib Tahu Gejala Klinis Wabah PMK

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Ciri Hewan Ternak Terkena PMK, Peternak Wajib Tahu Gejala Klinis Wabah PMK
Ciri hewan ternak terkena PMK yang perlu diwaspadai oleh para peternak hewan. (Ilustrasi: Pixabay/Alexas_Fotos)
HARIANE – Ciri hewan ternak terkena PMK merupakan informasi yang penting bagi masyarakat, terutama bagi para peternak hewan.
Informasi ciri hewan ternak terkena PMK berikut ini diketahui dari keterangan dalam unggahan pada akan resmi milik Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur.
Berikut informasi lengkap mengenai ciri hewan ternak terkena PMK yang perlu diwaspadai oleh para peternak berdasarkan pada keterangan dalam unggahan tersebut.

Ciri Hewan Ternak Terkena PMK

BACA JUGA : Kasus PMK Ditemukan di Aceh Besar, Sebanyak 17 Ekor Sapi Terjangkit Penyakit Mulut dan Kuku
Berdasarkan pada keterangan dalam unggahan tersebut dapat diketahui bahwa Penyakit Kuku dan Mulut atau yang biasa dikenal dengan PMK telah menjadi wabah yang menyerang hewan ternak di Gresik, Lamongan, Sidoarjo dan Mojokerto.
PMK merupakan penyakit hewan akut yang menyerang ternak sapi, kerbau, kambing, domba dan babi. Penyakit ini mempunyai tingkat penularan sebesar 90 – 100% sehingga dapat mengakibatkan kerugian ekonomi yang sangat tinggi.
Adapun penularan virus PMK ini dapat terjadi melalui udara atau airbone sehingga penularannya dapat terjadi dengan cepat.
Dalam keterangan tersebut, Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur juga menyampaikan bahwa PMK yang terjadi pada hewan ternak tidak dapat menular atau menginfeksi manusia.
Oleh sebab itu, mengonsumsi daging dan susu masih bisa dilakukan karena hal ini tidak dapat menularkan virus PMK ke manusia.
Lantas seperti apakah ciri hewan ternak yang terkena virus PMK ini? Simak penjelasan berikut ini.
Berdasarkan pada keterangan dalam unggahan oleh akun Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur, hewan ternak yang telah terpapar oleh virus PMK ini mempunyai beberapa tanda klinis.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025
Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025
Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Ramai Soal Debt Collector, Polisi Buka Aduan Jika Warga Dapatkan Ancaman

Senin, 28 April 2025
Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Kasus Pengacara Bawa Senpi Ilegal di Jakpus : Positif Narkoba dan Terlibat Laka

Senin, 28 April 2025