Berita , D.I Yogyakarta

Tinggalkan Posko KKN Tanpa Dikunci, Empat Laptop Mahasiswi UAD Yogyakarta Hilang Digondol Maling

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
Laptop Mahasiswi UAD Yogyakarta Hilang
Nasib apes, empat laptop milik mahasiswi UAD Yogyakarta hilang saat melaksanakan KKN (Kuliah Kerja Nyata) di daerah Sanden, Bantul. (Foto: Pixabay/TheDigitalWay)

HARIANE - Nasib apes, empat laptop mahasiswi UAD Yogyakarta hilang saat melaksanakan KKN (Kuliah Kerja Nyata) di daerah Sanden, Bantul.

Selain empat unit laptop, uang tunai sebesar Rp500 ribu juga ikut raib pada Rabu, 1 Maret 2023 lalu.

Dari informasi yang diperoleh, diduga aksi pencurian dilakukan saat siang bolong ketika mahasiswi UAD (Universitas Ahmad Dahlan) lengah.

Kronologi Laptop Mahsiswi UAD Yogyakarta Hilang

Sekitar pukul 09.30 WIB, 9 mahasiswi UAD sedang tidak berada di posko KKN karena mengikuti kegiatan di rumah milik dukuh setempat.

Sementara posko tersebut dalam keadaan kosong dan tidak dikunci. Hal ini dimanfaatkan sang pencuri untuk melancarkan aksinya.

Sekitar pukul 13.30 WIB para mahasiswi pulang dan melihat posko sudah dalam kondisi acak-acakan.

Mereka pun kemudian mengecek barang berharga masing-masing yang disimpan di posko.

Saat diperiksa, ternyata ada 4 mahasiswi yang kehilangan laptop, serta 1 mahasiswi kehilangan uang tunai.

Kejadian tersebut kemudian dilaporkan kepada Polsek Sanden dari arahan dukuh setempat.

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Sanden, AKP Jumadi membenarkan adanya laporan tersebut.

Setelah menerima laporan tersebut kepolisian melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan pemeriksaan saksi-saksi, termasuk para korban.

Ads Banner

BERITA TERKINI

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025