Gaya Hidup

EXO Trending di Twitter, Rayakan Anniversary ke-11 dengan Fanmeeting

profile picture Fatimah Nuraini
Fatimah Nuraini
EXO Trending di Twitter
EXO trending di Twitter usai merayakan anniversary ke-11. (Foto: Instagram/@weareone.exo)

Perasaan bahagia dirasakan oleh para penggemar lantaran melihat member EXO berkumpul dalam perayaan anniversary ke-11.

"happy bgt ngeliat Tl berasa hidup lagi, happy bgt liat tl penuh fancam exo, pokoknya happy dan sedih bgt, happy anniversary sayang2nya aku, next kita bisa ketemu di konser yaaa!!" tulis akun Twitter @Jongerineee.

Selain itu, EXO-L mengucapkan terima kasih karena EXO telah memenuhi janjinnya dan berharap untuk bisa bersama-sama lebih lama lagi.

"Urii peterpannn!!! Trimakasih sudh memenuhi janji kalian untuk kembali :) kita akan selalu sama² dalam waktu yg lamaaa. Happy anniversary exo 11 th," tulis akun Twitter @vonnymutiaraa.

Selain disaksikan secara offline, fanmeeting EXO juga dapat ditonton secara online melalui aplikasi Beyond Live sehingga para penggemar internasional dapat turut melepas rindunya.

Demikian informasi mengenai salah satu boy grup asal Korea Selatan, EXO trending di Twitter usai merayakan anniversary ke-11.****

 

Temukan artikel menarik lainnya di harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 15 Mei 2024, Berlangsung 3 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 15 Mei 2024, Berlangsung 3 Jam

Rabu, 15 Mei 2024 02:37 WIB
Jadwal KRL Bogor Depok 15-19 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Jadwal KRL Bogor Depok 15-19 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Hari Ini

Rabu, 15 Mei 2024 02:36 WIB
Komunitas Pers Tolak Draf RUU Penyiaran

Komunitas Pers Tolak Draf RUU Penyiaran

Selasa, 14 Mei 2024 21:53 WIB
Begini Kronologi Pembunuhan Mayat dalam Sarung di Tangsel, Pelaku Terancam 20 Tahun Penjara

Begini Kronologi Pembunuhan Mayat dalam Sarung di Tangsel, Pelaku Terancam 20 Tahun Penjara

Selasa, 14 Mei 2024 21:36 WIB
KPK : Survei Penilaian Integritas Pemkab Gunungkidul Turun 1,3 Persen

KPK : Survei Penilaian Integritas Pemkab Gunungkidul Turun 1,3 Persen

Selasa, 14 Mei 2024 20:48 WIB
Langganan Terisolir saat Hujan, Pemerintah Akan Bangun Jembatan di Kedungwanglu

Langganan Terisolir saat Hujan, Pemerintah Akan Bangun Jembatan di Kedungwanglu

Selasa, 14 Mei 2024 19:46 WIB
Tingkatkan Kapasitas SDM Kelompok Ternak, Pemkab Sleman Serahkan Bantuan Peralatan Pengolah Pupuk

Tingkatkan Kapasitas SDM Kelompok Ternak, Pemkab Sleman Serahkan Bantuan Peralatan Pengolah Pupuk

Selasa, 14 Mei 2024 18:31 WIB
Hadiri Tradisi Wiwitan dan Panen Padi, Bupati Sleman Sebut Petani Pahlawan Ketahanan Pangan

Hadiri Tradisi Wiwitan dan Panen Padi, Bupati Sleman Sebut Petani Pahlawan Ketahanan Pangan

Selasa, 14 Mei 2024 18:18 WIB
Pemerintah Tetapkan Tiwul dan Wader Liwet Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Gunungkidul

Pemerintah Tetapkan Tiwul dan Wader Liwet Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Gunungkidul

Selasa, 14 Mei 2024 18:04 WIB
Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 13-18

Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 13-18

Selasa, 14 Mei 2024 17:49 WIB