Olahraga

Fakta Menarik Indonesia U23 vs Korea Selatan U23, Sejarah Baru Sejak 1956

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Fakta Menarik Indonesia U23 vs Korea Selatan U23
Fakta Menarik Indonesia U23 vs Korea Selatan U23, Sejarah Baru Sejak 1956. (Foto: Instagram/Shin Tae-yong)

Struick membuktikan dirinya sebagai penyerang haus gol, setelah banjir kritikan dari publik soal performanya yang tak kunjung mencetak gol.

4. Target Shin Tae-yong Terwujud dan Stay hingga 2027

Sebelum laga timnas Indonesia, Ketua Umum PSSI, Erick Thohir dan Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong telah menandatangani persetujuan perpanjangan kontrak selama tiga tahun hinnga 2027.

PSSI sebelumnya telah menargetkan timnas Indonesia lolos ke 8 besar Piala Asia U23 2024 Qatar. Bahkan, target tersebut kembali dinaikkan menjadi lolo Semifinal oleh Shin Tae-yong dan terwujud usai kemenangan atas Korea Selatan.

5. Shin Tae-yong Pulangkan Negara Sendiri

Pertandingan ini juga berat bagi pelatih asal Korea Selatan, Shin Tae-yong yang harus memulangkan negaranya sendiri ke kampung halamannya. Shin Tae-yong pernah menukangi Korea Selatan, bahkan membawa Korea Selatan ke Piala Dunia 2018 dan menumbangkan Jerman.****

EDITOR:
Ads Banner

BERITA TERKINI

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB