Berita , Nasional

Firli Bahuri Tidak Ditahan Meski Resmi Tersangka, Kenapa?

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Firli Bahuri tidak ditahan
Polisi ungkap alasan Firli Bahuri tidak ditahan usai jalani pemeriksaan sebagai tersangka. (PMJ)

HARIANE – Ketua KPK non aktif Firli Bahuri tidak ditahan meski ia telah resmi menyandang gelar tersangka kasus dugaan pemerasan terhadap SYL.

Hal ini pun membuat sejumlah masyarakat bingung dan mempertanyakan alasan Polisi tidak menahan Firli Bahuri.

Padahal pada Jumat, 1 Desember 2023 Firli kembali mengunjungi Bareskrim Polri untuk menjalani pemeriksaan sebagai tersangka dalam kasus yang menimpanya saat ini.

Polisi Ungkap Alasan Firli Bahuri Tidak Ditahan Meski Resmi Tersangka

Seperti diberitakan sebelumnya, Firli Bahuri kembali menjalani pemeriksaan di Bareskrim Polri usai dirinya resmi menyandang gelar tersangka.

Usai menjalani pemeriksaan, Firli sempat menyapa awak media yang telah menunggu dirinya dan memberikan sejumlah pernyataan.

“Tadi saya hadir, mohon maaf kepada rekan-rekan, lebih awal, karena saya ingin menyiapkan apa yang harus saya berikan kepada penyidik,” ujar Firli kepada awak media.

Firli Bahuri tidak ditahan
Firli menemui awak media usai jalani pemeriksaan selama 10 jam. (Instagram/jayalah_negeriku)

Dalam kesempatan tersebut, Firli juga meminta agar semua pihak menghormati proses hukum yang berjalan serta menjunjung tinggi asas praduga tak bersalah.

“Tentu kami berharap rekan-rekan semua mengawal seluruh proses hukum yang berjalan, kita hormati asas praduga tak bersalah dan juga kita pastikan bahwa kepastian hukum akan berjalan,” imbuh Firli.

Banyak masyarakat yang menduga kalau Firli akan segera ditahan usai jalani pemeriksaan sebagai tersangka.

Namun faktanya, pria tersebut justru melenggang pulang dan dikawal ketat oleh anggota yang berjaga usai diperiksa 10 jam oleh penyidik.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025