Gaya Hidup , Kesehatan

3 Jenis Ikan Lokal Ampuh Cegah Stunting, Salah Satunya Mudah Ditemukan di Pasaran

profile picture Dyah Ayu Mulyo Lestari
Dyah Ayu Mulyo Lestari
Ikan lokal ampuh cegah stunting
ikan lokal ampuh cegah stunting dan mudah ditemukan di pasaran. (Foto : Pixabay/heberhard)

HARIANE - Berikut 3 jenis ikan lokal yang ampuh cegah stunting dan mudah ditemukan di pasaran.

Stunting merupakan kondisi gagal tumbuh pada balita akibat kurang gizi dalam jangka waktu lama, paparan infeksi berulang, dan kurang stimulasi.

Stunting ini dipengaruhi oleh status kesehatan remaja, ibu hamil, dan pola makan balita, serta ekonomi, budaya, maupun faktor lingkungan seperti sanitasi dan akses terhadap layanan kesehatan.

Salah satu cara mencegah stunting adalah dengan mengonsumsi protein hewani yang baik bagi bayi.

Protein hewani diisi berguna sebagai instrumen gizi yang dibutuhkan oleh ibu hamil guna mencegah stunting pada anak, hal ini dikarenakan pangan hewani mempunyai kandungan zat gizi yang lengkap.

Salah satu protein yang bisa dikonsumsi adalah ikan lokal yang mudah ditemukan di pasaran. 

Berikut 3 Jenis Ikan Lokal Ampuh Cegah Stunting Pada Anak

Dilansir dari akun Instagram resmi @pemkotmalang berikut adalah 3 jenis ikan lokal ampuh cegah stunting :

1. Ikan Lele

Ikan lele merupakan jenis ikan lokal yang hidup di air tawar. Ikan lele ini sangat mudah ditemukan di pasaran dan memikiki banyak manfaat salah satunya dapat mencegah stunting.

Kandungan yang dimiliki ikan lele kandungan nutrisi tinggi yang bisa untuk mencegah stunting,

Kandungan asam lemak omega 3 tinggi yang bermanfaat untuk perkembangan mata, otak, dan jaringan saraf serta memiliki komposisi asam amino yang lengkap.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025
Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Selasa, 01 April 2025
Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Selasa, 01 April 2025
Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Selasa, 01 April 2025
Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Selasa, 01 April 2025
Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025