Berita, Jabodetabek

Jakarta International Stadium Diresmikan, Ini Harapan Jakmania

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Jakarta International Stadium Diresmikan, Ini Harapan Jakmania
Jakarta International Stadium Diresmikan, Ini Harapan Jakmania
HARIANE - Jakarta International Stadium diresmikan pada Minggu, 24 Juli 2022. Diresmikannya Jakarta International Stadium (JIS) mendapat sambutan antusias seluruh warga Jakarta, khususnya para suporter setia Persija atau The Jakmania.
Jakarta International Stadium diresmikan oleh Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan. Jakarta International Stadium mampu menampung 82.000 penonton.

Jakarta International Stadium diresmikan setelah penantian panjang, kini Persija memiliki lapangan sendiri sekaligus markas (home base).

Dikutip dari laman berita Pemprov Jakarta International Stadium diresmikan, salah satu anggota Jakmania Pasar Minggu Kurniawan saat diwawancarai mengaku senang dan bersyukur Jakarta International Stadium (JIS) akan menjadi kandang Persija.
“Saya senang banget, karena beberapa tahun belakangan ini kita jadi musafir atau tidak ada lapangan tetap. Dengan bakal dijadikannya JIS sebagai stadion Persija, saya bersyukur banget,” ucap Kurniawan, Minggu 24 Juli 2022.
BACA JUGA : Anies Baswedan Hadiri Trofeo Silaturahmi Jakarta, Berharap Jakmania Berpartisipasi Merawat JIS
Lebih lanjut Kurniawan mengakui, Jakarta International Stadium diresmikan dengan memiliki fasilitas sangat baik. Tidak hanya untuk pertandingan, tetapi juga pembinaan dan pengembangan olahraga sepak bola di Ibu Kota.
Selain itu, Jakarta International Stadium diresmikan juga dapat dimanfaatkan untuk ruang berbagai kegiatan warga dan komunitas di Jakarta, seperti olahraga, seni dan budaya, hiburan hingga kegiatan keagamaan.
“Saya berharap kalau dimanfaatkan untuk kegiatan positif, khususnya untuk JakMania, maka bisa memperkuat solidaritas. Karena fasilitasnya sudah memadai, apalagi ini stadion baru skala internasional,” ujar Kurniawan.

Jakarta International Stadium diresmikan dan mendapat euforia dari suporter Persija The Jakmania dalam menyambut stadion baru juga ikut memberikan dampak positif bagi para pelaku usaha, khususnya merchandise Persija.

“Hal ini tentu jadi berkah buat kami pelaku usaha yang menjual jersey atau suvenir Persija Jakarta dan JakMania,” tuturnya.
 Kurniawan merupakan pemilik usaha Oren All Shop yang ikut merasakan dampak positif, karena barang merchandise Persija ramai diburu.
BACA JUGA : Rute Baru Transjakarta LRT Pegangsaan-JIS Akan Beroperasi Mulai 24 Juli 2022
Rasa syukur dan bangga juga datang dari Fauzi Jakmania Angke Bokies yang berlokasi di Duri Selatan, Tambora, Jakarta Barat.
Fauzi menyampaikan, Jakarta International Stadium diresmikan bukan hanya menjadi stadion kebanggan JakMania saja, tapi seluruh warga Jakarta.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian untuk Perang ...

Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Siap Kirim Pasukan Perdamaian untuk Perang ...

Sabtu, 03 Juni 2023 14:00 WIB
Berjualan Tanpa Pungutan di Talkshow Kominfo, Pelaku UMKM Mengaku Omset Naik

Berjualan Tanpa Pungutan di Talkshow Kominfo, Pelaku UMKM Mengaku Omset Naik

Sabtu, 03 Juni 2023 13:54 WIB
4 Penipu Tiket Coldplay Ditangkap, Ini Modus yang Dijalankan

4 Penipu Tiket Coldplay Ditangkap, Ini Modus yang Dijalankan

Sabtu, 03 Juni 2023 13:49 WIB
Sergio Ramos Tinggalkan PSG Diakhir Musim, Susul Ronaldo dan Messi ke Liga Arab?

Sergio Ramos Tinggalkan PSG Diakhir Musim, Susul Ronaldo dan Messi ke Liga Arab?

Sabtu, 03 Juni 2023 13:43 WIB
Usut Kasus Dugaan Kebocoran Putusan MK Soal Sistem Pemilu, Denny Indrayana Segera Diperiksa

Usut Kasus Dugaan Kebocoran Putusan MK Soal Sistem Pemilu, Denny Indrayana Segera Diperiksa

Sabtu, 03 Juni 2023 13:20 WIB
Pidato Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Bisa Mati Perlahan Jika Perang ...

Pidato Prabowo di IIS Shangri La Singapura: Indonesia Bisa Mati Perlahan Jika Perang ...

Sabtu, 03 Juni 2023 13:10 WIB
Libur Panjang Okupansi Hotel di Sleman Naik Pesat, Ketua PHRI: Lebih Tinggi Dibanding ...

Libur Panjang Okupansi Hotel di Sleman Naik Pesat, Ketua PHRI: Lebih Tinggi Dibanding ...

Sabtu, 03 Juni 2023 12:42 WIB
Link Streaming Manchester City vs Manchester United final FA Cup 2023, City Difavoritkan ...

Link Streaming Manchester City vs Manchester United final FA Cup 2023, City Difavoritkan ...

Sabtu, 03 Juni 2023 12:08 WIB
Anies Baswedan Bertemu AHY di Pacitan, Ingin Setiap Mantan Presiden Punya Museum Sendiri

Anies Baswedan Bertemu AHY di Pacitan, Ingin Setiap Mantan Presiden Punya Museum Sendiri

Sabtu, 03 Juni 2023 11:46 WIB
Kesaksian Korban Kecelakaan Kereta di India, Korban Bergelimpangan dengan Tubuh Tak Utuh

Kesaksian Korban Kecelakaan Kereta di India, Korban Bergelimpangan dengan Tubuh Tak Utuh

Sabtu, 03 Juni 2023 11:27 WIB